Studi Deskriptif Nilai Pendidikan Karakter Respect & Responsibility di MAN Kota Bandung
Abstract
Abstract. Character education is needed to make individuals have good behavior, because good character will create other good things. This is of course also needed to improve the current situation of students who still do not have good behavior, for example what happened at MAN Bandung City where there are still students who cheat, come late to school, and also do bullying. Therefore, character education is an important component to overcome this. This study aims to determine how character education in Madrasah Aliyah Negeri Bandung is based on the perceptions of students, parents, and teachers. This study uses a quantitative approach with a descriptive method, with 367 research subjects. The measuring instrument used in this research is based on Thomas Lickona's theory which has been adapted into Indonesian by Nurlaili Wangi, Rosiana D., Nuraini Nanan, and Aslamawati Yuli (2020) namely the Respect & Responsibility School Culture Survey measuring instrument. The results obtained from this study indicate that students' respect behavior is in the high category with a percentage of 85.7%, meaning that it can be interpreted that students are able to respect themselves, others, and their environment. While the aspects of responsibility and bullying are respectively at 59.7% and 53.9% which are in the medium category, meaning these two aspects still need to be optimized. While in adult subjects, respect and responsibility aspects are in the high category with 56.8% and 95.9% meaning that it shows that adults in MAN Bandung City already have good character in respect & responsibility aspects.
Keywords:Â Madrasah Aliyah Negeri Kota Bandung, Respect & Responsibility, Value of Education Character
Abstrak. Pendidikan karakter dibutuhkan untuk menjadikan individu memiliki perilaku yang baik, karena karakter yang baik akan menciptakan hal-hal baik lainnya. Hal ini tentu juga dibutuhkan untuk memperbaiki keadaan para siswa saat ini yang masih belum memiliki perilaku yang baik, contohnya yang terjadi di MAN Kota Bandung dimana masih ada siswa yang menyontek, datang terlambat kesekolah, dan juga melakukan bullying. Maka dari itu, pendidikan karakter menjadi salah satu komponen penting untuk mengatasi hal tersebut. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui bagaimana pendidikan karakter di Madrasah Aliyah Negeri Kota Bandung berdasarkan persepsi dari siswa, orang tua, dan guru. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitaif dengan metode deskriptif, dengan subjek penelitian sebanyak 367 orang. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini disusun berdasarkan teori Thomas Lickona yang sudah diadaptasi kedalam Bahasa Indonesia Nurlaili Wangi, Rosiana D., Nuraini Nanan, dan Aslamawati Yuli (2020) yaitu alat ukur Respect & Responsibility School Culture Survey. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukan bahwa perilaku respect siswa berada pada kategori tinggi dengan presentase 85.7%, berarti dapat diartikan siswa sudah dapat menghormati diri sendiri, orang lain, dan lingkungannya. Sedangkan aspek responsibility dan bullying masing-masing berada pada 59.7% dan 53.9% yang berada pada kategori sedang berarti dua aspek ini masih perlu dioptimalkan. Sedangkan pada subjek dewasa, aspek rasa hormat dan tanggung jawab berada pada kategori tinggi dengan 56.8% dan 95.9% berarti menunjukan bahwa orang dewasa di MAN Kota Bandung sudah memiliki karakter yang baik dalam aspek respect & responsibility.
Kata Kunci: Madrasah Aliyah Negeri Kota Bandung, Nilai Pendidikan Karakter, Respect & Responsibility.
Â
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abu, Mokhtar, & Hasan (2015). How to Develop Character Education of Madrassa Students in Indonesia. Journal of Education and Learning. 9(1), 79-86. Diakses dari https://media.neliti.com/media/publications/71404-EN-how-to-develop- character-education-of-ma.pdf pada tanggal 23 November 2020
Berkowitz, M. W., & Bier, M. C. (2005). What Works in Character Education: A Research-Driven Guide for Education. Washington DC: Character Education Partnership
Disdik. 2017. Pendidikan Karakter Bandung Masagi. Diakses dari https://disdik.bandung.go.id/ver3/pendidikan-karakter-bandung-masagi/ diakses pada tanggal 28 Oktober 2020
Fathurrahman. 2020. Hakikat Nilai Hormat dan Tanggung Jawab Thomas Lickona Dalam Perspektif Islam (Sebuah Pendekatan Integratif – Intorkonektif). Al-Tarbawi Al-Haditsah: Jurnal Pendidikan Islam Vol.5 No.2
Fitria, Nurul. 2017. Konsep Pendidikan Karakter Menurut Thomas Lickona. Jurnal Cakrawala Pendidikan. Diakses dari https://journal.uny.ac.id/index.php/cp diakses pada tanggal 29 Oktober 2020
Hamid, Hamdani & Saebani, B. Ahmad. 2013. Pendidikan Karakter Perspektif Islam. Bandung : Pustaka Setia
Husni R., dan Efrita Norman. 2015. Deliberalisasi Pendidikan Karakter “Respect And
Responsibility†Thomas Lickona. Diakses dari ejournal.uika bogor.ac.id/index.php/TAWAZUN diakses pada tanggal 14 Pebruari 2021
Info Diknas. 2020. Pendidikan Karakter dan Peran Pemerintah. Diakses dari http://www.infodiknas.com/pendidikan-karakter-dan-peran-pemerintah.html diakses pada tanggal 28 Oktober 2020
Irmayani, N. (2018). FENOMENA KRIMINALITAS remaja PADA AKTIVITAS GENG MOTOR. Sosio Informa, 4(2). https://doi.org/10.33007/inf.v4i2.1220
Istiningsih. 2016. Character Education of the Most Developed Countries in ASEAN. Diakses dari http://www.asianonlinejournals.com/index.php/JEELR/article/view/81/69 diakses pada tanggal 23 November 2020
Jabar, Idntimes. 2020. DP3APM : Kasus Bullying Anak Rawan Terjadi Di Sekolah. Diakses dari https://jabar.idntimes.com/news/jabar/azzis-zilkhairil/dp3apm-bandung-kasus-bullying-anak-rawan-terjadi-di-sekolah/4 diakses pada tanggal 29 Oktober 2020
Junaidi, Zuhdan. 2015. Pengaruh Subject Specific Pedagogy Tematik Terhadap Karakter Hormat dan Tanggung Jawab Pada Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Karakter. Diakses dari https://journal.uny.ac.id/index.php/jpka/article/view/8610 pada tanggal 10 Januari 2021
KBBI. 2020. Definisi Belajar. Diakses dari https://kbbi.web.id/belajar diakses pada tanggal 27 Oktober 2020
Kemendikud. 2020. Cerdas Berkarakter. Diakses dari https://cerdasberkarakter.kemdikbud.go.id/?page_id=733 diakses pada tanggal 28 Oktober 2020
Kementerian Komunikasi dan Informatika RI. 2017. Penguatan Pendidikan Karakter Jadi Pintu Masuk Pembenahan Pendidikan Nasional. Diakses dari https://kominfo.go.id/conte nt /detail/10111/penguatan-pendidikan-karakter-jadi-pintu-masuk-pe mbenahan-pendidikan-nasional/0/art ikel_gpr) pada tanggal 27 Oktober 2020
Kompas. 2020. Siswa SMP di Bandung Barat Kendalikan Peredaran Ganja Via Facebook. Diakses dari https://regional.kompas.com/read/2020/05/13/12541491/siswa-smp-di-bandung-barat-kendalikan-peredaran-ganja-via-facebook diakses pada tanggal 29 Oktober 2020
Kompas. 2020. Viral Komentar Tak Senonoh Murid Baru Saat MPLS Online. Diakses dari https://www.kompas.com/tren/read/2020/07/15/205529065/viral-komentar-tak-senonoh-murid-baru-saat-mpls-online-ini-kata-pengamat?page=all pada tanggal 29 Desember 2020
Lickona, T. 2012. Character Matters : Persoalan Karakter Bagaimana Membantu Anak Mengembangkan Penilaian Yang Baik, Integritas, dan Kebijakan Penting Lainnya. Jakarta : PT. Bumi Aksara.
Lickona, T. 2012. Educating For Character : Mendidik untuk Membentuk Karakter. Jakarta : PT. Bumi Aksara.
Lickona, T. 2013. Pendidikan Karakter : Panduan Lengkap Mendidik Siswa Menjadi Pintar dan Baik. Bandung : PT. Nusa Media.
Medcom. 2020. Kemendikbud Perkuat Pendidikan Karakter di 218.989 Sekolah. Diakses dari https://www.medcom.id/pendidikan/news-pendidikan/0KvqdPRk-kemendikbud-perkuat-pendidikan-karakter-di-218-989-sekolah diakses pada tanggal 28 Oktober 2020
Oemar, Hamalik. 2001. Pengertian Pendidikan dan Makna Pendidikan. Diakses dari https://www.silabus.web.id/pengertian-pendidikan-dan-makna-pendidikan/ pada Tanggal 27 Oktober 2020
Pikiran Rakyat. 2020. Kecemburuan Buat Pelajar SMA Tega Bunuh Pacar Sendiri Yang Masih di Bawah Umur. Diakses dari https://www.pikiran-rakyat.com/bandung-raya/pr-01654656/kecemburuan-buat-pelajar-sma-di-rancaekek-tega-bunuh-pacar-sendiri-yang-masih-di-bawah-umur pada tanggal 30 Desember 2020
Prasetyo, Rivashinta. 2020. Makna Pendidikan Karakter Menurut Para Ahli. Diakses dari https://www.silabus.web.id/makna-pendidikan-karakter-menurut-para-ahli pada tanggal 28 Oktober 2020
Republika. 2020. Murid Lecehkan Guru di Instagram, Psikolog : Krisis Moral. Diakses dari https://republika.co.id/berita/qdkigs282/murid-lecehkan-guru-di-instagram-psikolog-krisis-moral pada tanggal 22 Desember 2020
Skaggs, G., & Bodenhorn, N. (2006). Relationships between implementing character education, student behavior, and student achievement. Journal of Advanced Academics, 18(1), 82–114.
https://doi.org/10.4219/jaa-2006-345
Sudrajat, Ajat. 2011. Mengapa Pendidikan Karakter. Jurnal Pendidikan Karakter. Diakses dari https://journal.uny.ac.id/index.php/jpka/article/view/1316 pada tanggal 29 Oktober 2020
Sulistiani, Wahyu Okta. 2017. Loyalitas Dan Peran Aktif Siswa Dalam Mendukung Penguatan Pendidikan Karakter. Diakses dari http://ap.fip.um.ac.id/wp-content/uploads/2017/12/Wahyu-Okta-Sulistiani.pdf pada tanggal 1 Juli 2021
Thoyyibah N., Hartono R., Anggani Dwi L. (2019) The Implementation of Character Education in the English Teaching Learning Using 2013 Curriculum. English Education Journal, Vol 9 (2), DOI 10.15294/EEJ.V9I2.30058
Tsai, K., Agboola. 2012. Bring character education into classroom. European Journal of Educational Research, 1(2), pp.163-170.
Unsriana, Ningrum. 2018. The Character Formation of Children in Japan : A Study of Japanese Children Textbook on Moral Education. Diakses dari http://garuda.ristekbrin.go.id/documents/detail/855023 pada tanggal 22 Desember 2020
Wangi, Rosiana, dkk (2020). Studi Deskriptif Implementasi Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Kota Bandung. Diakses dari http://karyailmiah.unisba.ac.id/ pada tanggal 13 januari 2021
Wangi, Rosiana, Nuraini (2020). Laporan Kemajuan Penelitian Adaptasi Alat Ukur SCCP-II dan Respect & Responsibility School Culture Survey, Bagian Pendidikan dan Perkembangan. Fakultas Psikologi Unisba.
Zuchdi, Darmiyati. Prasetya, Zuhdan Kun dan Masruri, Muhsinatun Siasah. 2010. Pengembangan Model Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran Bidang Studi di Sekolah Dasar. Makalah Penelitian Pendidikan. Diakses dari http://eprints.uny.ac,id3004101Zuchdi_EDIT.pdf pada tanggal 29 Oktober 2020.
DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.28483
  Â