Perkembangan Nilai Pasar dan Rasio Profitabilitas terhadap Return Saham Syariah pada Saham Sektor Pertambangan Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) Periode 2015-2018
Abstract
Abstract. Market value is ratio that describes conditions occurring in the market. Profitability ratios are used as parameters to influence stock returns, because this ratio illustrates the company’s ability to generate profits with a working capital in it. The results of observations of market value and profitability ratios development to stock returns do not show such a significant effect on stock returns.
Keywords: Market Value, Profitability Ratio, Stock Return.
Abstrak. Nilai pasar merupakan rasio yang menggambarkan kondisi terjadi di pasar. Rasio profitabilitas digunakan sebagai parameter untuk mempengaruhi return saham, sebab rasio ini menggambarkan kemampuan perusahaan untuk menghasilkan laba dengan semua modal yang berkerja di dalamnya. Hasil dari pengamatan perkembangan nilai pasar dan rasio profitabilitas terhadap return saham tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap return saham.
Kata Kunci: Nilai Pasar, Rasio Profitabilitas, Return Saham.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ali Murthado, “Pensyari’ahan Pasar Modal Dalam Perspektif Mawashid Al-Syari’ah Fi
Al-Iqtishad,†2, 5 (2014).
Azis M, dkk. Manajemen Investasi Fundamental, Teknikal, Perilaku Investor Dan Return
Saham (Yogyakarta: Deepublish, 2015)
Budiman, Investing Is Easy. Teknik Analisis Dan Strategi Investasi Saham Untuk Pemula
(Elex Media Komputindo, 2017)
Budiman, Analisis Fundamental Saham (Jakarta: Elex Media Komputindo, 2018)
Hery, Analisis Kinerja Manajemen (Jakarta: Gramedia Widya Sarana Indonesia, 2015)
Hidayat T, Buku Pintar Investasi Reksa Dana, Saham, Opsi Saham, Valas, & Emas
(Jakarta: Mediakita, 2010).
Irham Fahmi, Analisis Kinerja Keuangan. Bandung (Bandung: Alfabeta, 2012)
Mamduh M and Hanafi, Manajemen Keuangan (Yogyakarta: BPFE, 2016)
Manan A, Aspek Hukum Dalam Penyelenggaraan Investasi Di Pasar Modal Syariah
Indonesia. (Jakarta: Kencana, 2017)
Siska Citra S, “Pengaruh Arus Kas Koperasi Terhadap Harga Saham Pada Subsektor
Pertambangan Logam Dan Mineral Di Bursa Efek Indonesia,†2013
Sunaryo D, Manajemen Investasi Dan Portofolio (Pasuruan: Qiara Media, 2019).
“Laporan Tahunan,†Bursa Efek Indonesia, 2020, www.idx.co.id
“Indeks Saham Syariah,†Bursa Efek Indonesia, 2020, www.idx.co.id
“PwC: Tahun 2015 Sebagau Tahun Terburuk Bagi Sektor Pertambanganâ€, PWC
Indonesia, 2020, www.pwc.com
“Investasi untuk Eksplorasi Pertambangan Perlu Jadi Prioritasi†Bisnis.com, 2020, m.bisnis.com.
DOI: http://dx.doi.org/10.29313/syariah.v6i2.24632
  Â