Pengaruh Total Quality Management dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan BUMD PDAM Tirtawening Kota Bandung

Mochamad Rafly Prabowo, Nurleli Nurleli, Rini Lestari

Abstract


Abstract. The application ofltotallqualitylmanagementlandlorganizationallculture can improve employeelperformance. The higher the employee's performance, the greater the company's potential to achieve performance. The phenomenon that occurs in companies in Indonesia shows that the lack of service and the quality value of the company has the potential to reduce the performance of the company, in addition to the lack of a compliance culture resulting in a higher potential for fraud. This study aims to determine the effect of implementing total quality management and organizational culture on employee performance. The method used in this study is quantitative and verification methods. The data sources used in this study are primary data sources. The collection technique used is a questionnaire. The population of this study are employees of PDAM Tirtawening PDAM Bandung City. The sample in this study were employees of PDAM Tirtawening PDAM Bandung City. The sampling technique inpthis study islalnon probabilitylsamplinglwithltheltypeloflconveniencelsampling. Testing thelhypothesislusedlinlthis studyluseslmultiplelregressionlanalysis. The results of hypothesis testinglindicatethatlthe application of total quality management affects employee performance, and organizational culture influences employee performance.


Keywords: : Application of Total Quality Management, Organizational Culture, Employee Performance


Abstrak.Penerapan total quality management dan budaya organisasi dapat meningkatkan kinerja karyawan. Semakin tinggi kinerja karyawan maka potensi tercapainya performa perusahaan pun semakin besar pula. Fenomena yang terjadi pada perusahaan di Indonesia menunjukkan bahwa kurangnya pelayanan serta nilai mutu perusahaan yang berpotensi menurunkan performa perusahaan, selain itu kurangnya budaya kepatuhan mengakibatkan potensi terjadinya fraud semakin tinggi. Penelitia ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan total quality management dan budaya organisasi terhadap kinerja karyawan. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dan verifikatif. Sumber data yang digunakan pada penelitian ini adalah sumber data primer. Adapun Teknik pengumpulan yang digunakan adalah kuesioner. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh karyawan BUMD PDAM Tirtawening Kota Bandung dengan target populasi 5 divisi BUMD PDAM Tirtawening Kota Bandung. Sampel pada penelitian ini adalah karyawan BUMD PDAM Tirtawening Kota Bandung. Teknik penentuan sampel pada penelitian ini adalah non probability sampling dengan jenis convenience sampling. Pengujian hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa penerapan total quality management berpengaruh terhadap kinerja karyawan, dan budaya organisasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan.

Kata Kunci: Penerapan Total Quality Management, Budaya Organisasi, Kinerja Karyawan


Keywords


Total Quality Manajemen, Budaya Organisasi, Kinerja Karyawan

Full Text:

PDF

References


Heizer, JaypH. &lRenderlBarry. 2000. Prinsip-Prinsipn Manajemen Operasi. Salemba Empat. Jakarta

HusseinnFattah. 2017.lKepuasannKerja dannKinerjamPegawai: Budaya Organisasi,pPerilakulPemimpin, danp Etikap Diri,n Elmatera. Yogyakarta.

Narsa, I Made dan Rani Dwi Yuniawati. 2003. Pengaruh Interaksi antara TQM dengan Sistem Pengukuran Kinerja dan SIstem Penghargaan terhadap Kinerja Manajerial (Studi Empiris Pada PT. Telkom Drive Surabaya. Jurusan Ekonomi Akuntansi – Universitas Petra, http://puslit.petra.ac.d/journals/accounting.com14/01/2012.22:53

Nasution,n 2005.nMAnajemenn Mutu Terpadu.n Jakarta:n Ghalia Indonesia

Nasution,n 2010.nMAnajemenn Mutu Terpadu.l Jakarta:l Ghalia Indonesia

Rivai,nVeitzhal,ndannDeddynMulyadi. 2012.n Kepemimpinanndan PerilakumOrganisasi.nPT.nRaja GrafindolPersada., Jakarta

Tjiptono, FandyldanlAnastasialDiana. 1996.TotallQualitynManagementn(TQM), edisi kedua. Yogyakarta: Andi Offset

Tjiptono, FandyldanlAnastasialDiana. 2001.TotallQualitynManagementn(TQM), edisi kedua. Yogyakarta: Andi Offset

Tjiptono, FandyldanlAnastasialDiana. 2003.TotallQualitynManagementn(TQM), edisi kedua. Yogyakarta: Andi Offset




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.18856

Flag Counter    Â