Aktivitas Komunikasi Pemasaran Disbudpar Kota Bandung dalam Mengembangkan Ekonomi Kreatif

Fadly Kurniadi, Aning Sofyan

Abstract


Abstract. The study entitled “Disbudpar Marketing Communication Activities In Developing Creative Economy†which aims to find out how marketing communication activities Disbudpar in developing creative economy in Bandung creative economy actors through the activities of advertising, events and internet media. This research uses qualitative method with case study approach. Then this research uses case study approach with qualitative method, because this phenomenon occurs within a certain time limit and the researcher emphasizes on the proces. The results of this study include the side of advertising activity aims and generate creative economic development because Disbudpar promoting the creative economy as one of the leading tourist destinations in the city of Bandung so that people come to Bandung to do economic activities resulting in economic improvement among creative economy players. In terms of event, Disbudpar organizes events because it is included in the development of creative economy activities, with the event held an increase in the quality of human resources among creative economic players, this is because Disbudpar always accompanies training activities in the form of workshops and seminars in all events. In terms of internet media, Disbudpar currently focuses on the use of social media and the web. This is due to the lack of budget in conducting marketing communication activities. Internet media is perceived to cost less in the process and reach a wide audience. And is developing the web as a medium of liaison between the government, creative economy and the people of Bandung

Keywords: Creative Economy, Disbudpar, Marketing Communication, Marketing Communication Mix, Advertising, Events, Internet Media

 

Abstrak. Penelitian yang berjudul “Aktivitas Komunkikasi Pemasaran Disbudpar Kota Bandung Dalam Mengembangkan Ekonomi Kreatif†yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana aktivitas komunikasi pemasaran Disbudpar dalam mengembangkan ekonomi kreatif pada pelaku ekonomi kreatif Kota Bandung melalui aktivitas iklan, event dan media internet. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Kemudian penelitian ini menggunakan pendekatan studi kasus dengan metode kualitatif, karena fenomena ini terjadi dalam batas waktu tertentu dan peneliti menekankan pada prosesnya. Hasil dari penelitian ini diantaranya adalah dari sisi aktivitas iklan bertujuan dan menghasilkan pengembangkan ekonomi kreatif karena Disbudpar didalam beriklan mempromosikan ekonomi kreatif sebagai salah satu tujuan wisata unggulan di Kota Bandung sehingga orang-orang datang ke Bandung melakukan aktivitas ekonomi sehingga terjadi peningkatan ekonomi dikalangan pelaku ekonomi kreatif. Dari sisi event, Disbudpar menyelenggarakan event karena termasuk kedalam kegiatan pengembagan ekonomi kreatif, dengan diselenggarakannya event terjadi peningkatan kualitas sumberdaya manusia dikalangan pelaku ekonomi kreatif, hal ini karena Disbudpar selalu menyertai kegiatan pelatihan berupa workshop dan seminar didalam semua kegiatan eventnya. Dari sisi media internet, Disbudpar saat ini berfokus kepada penggunaan media sosial dan web. Hal ini dikarenakan minimnya anggaran didalam melakukan aktivitas komunikasi pemasarannya. Media internet dirasa lebih sedikit mengeluarkan biaya pada prosesnya dan menjangkau khalayak yang luas. Dan sedang mengembangkan web sebagai media penghubung antara pemerintah, pelaku ekonomi kreatif dan masyarakat Kota Bandung

Kata kunci : Ekonomi kreatif, Disbudpar, Komunikasi Pemasaran, Bauran Komunikasi Pemasaran, Iklan, Event, Media Internet


Keywords


Ekonomi kreatif, Disbudpar, Komunikasi Pemasaran, Bauran Komunikasi Pemasaran, Iklan, Event, Media Internet

Full Text:

PDF

References


Hermawan, Agus, 2012. Komunikasi Pemasaran. Jakarta: Penerbit Erlangga

Kotler Philip, dan Kevin lane keller.2009.Manajemen Pemasaran. Edisi 13 Jilid2 .Jakarta;Erlangga

Mulyana, Deddy. Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar. Cetakan ke 18. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 2014

Noor, Any. 2017. Management Event. Bandung: Alfabeta.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.12480

Flag Counter   Â