Strategi Pengembangan Pencapaian Misi Keislaman Melalui Pembinaan Keagamaan Di SMK Unggulan Terpadu PGII Bandung
Abstract
Abstract. Vision and mission are a primary purpose in an agency or organization. With vision and mission, institutions or organizations are easier. This is what is so interesting that researchers took the title "strategy for developing the quest for page missions through religious building in SMK UT PGII Bandung. These studies have been (1) learned planning planning to realize the political mission existing at SMK UT PGII Bandung. (2) to find the partnership and programs, which were performed at the embodied people 's mission in SMK UT PGII Bandung. (3) to find evaluation and the monitoring that do the city is located in SMK UT PGII Bandung. (4) knowledge of what is a contributing factor and impediment in carrying out brings to pass the secondary mission in SMK UT PGII Bandung. In this study researchers use qualitative methods. Research strategies with descriptive use. Sources of data were retrieved in voi bandung via observation, interviews, and documentation. The data collected is described and analyzed to know the outcome. The evaluations done were daily evaluations, and evaluations of each semester or end of the school year, Through this evaluation the school can find out the results of a religious program to accomplish the sectarian mission.Â
Keywords: coaching, strategy management, mission, religious programs
Abstrak. Visi dan misi merupakan sebuah tujuan utama dalam suatu lembaga atau organisasi. Dengan adanya visi dan misi maka lembaga atau organisasi lebih mudah dalam melakukan suatu manajemen strategi program dengan terstruktur. Hal inilah yang menjadi hal menarik sehingga peneliti mengambil judul “Strategi Pengembangan Pencapaian Misi Keislaman Melalui Pembinaan Keagamaan Di SMK Unggulan Terpadu PGII Bandungâ€. Hasil penelitian ini ialah (1) mengetahui perencanaan sekolah dalam mewujudkan misi keislaman yang ada di SMK UT PGII Bandung (2) mengetahui langkah-langkah dan program apa saja yang yang dilakukan dalam mewujudkan misi keislaman yang ada di SMK UT PGII Bandung (3) megetahui evaluasi dan monitoring yang dilakukan dala mewujudkan misi keislaman yang ada di SMK UT PGII Bandung (4) mengetahui hal-hal yang menjadi faktor pendukung dan penghambat dalam pelaksanaan mewujudkan misi keislaman di SMK UT PGII Bandung.Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode kualitatif. Strategi penelitian dengan menggunakan deskriptif. Sumber data diambil di SMK UT PGII Bandung melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data yang terkumpul di deskripsikan dan di analisis untuk mengetahui hasilnya.Evaluasi yang dilakukan yaitu evaluasi harian, dan evaluasi setiap akhir semester ataupun akhir tahun ajaran, melalui evaluasi ini sekolah dapat mengetahui hasil dari program keagamaan untuk mencapai misi keislaman.
Kata kunci : pembinaan, manajemen strategi, misi, program keagamaan
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Hasibuan, Malayu S.P. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi. Bumi Aksara, Jakarta.
Kurniadin, Didin; Imam Mahali. 2016. Manajemen Pendidikan konsep dan Prinsip Pengelolaan Pendidikan. Jogjakarta:Ar-Ruzz Media
Mathis Robert, Jackson John. 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta: Salemba empat
Mustari, Mohamad. 2015. Manajemen Pendidikan. Jakarta : PT RajaGrafindo Persada
Siswanto. 2015. Pengantar MAnajemen. Jakarta: PT Bumi Aksara
DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.18289