Implementasi Model Pendidikan Holistik Berbasis Karakter (PHBK) Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Kelas 4 Di Sekolah Dasar Tunas Insan Mulia Kota Bandung

Juwita Puspita Sari, Sobar Al Ghazal

Abstract


Abstract. This study aims to find out how Character-Based Holistic Education planning on Islamic Education subjects in primary school TIM, application of knowing, reasoning, feeling and action through how Character-Based Holistic Education on Islamic Education subjects in primary school TIM, and how Character-Based Holistic Education Evaluation on Islamic Education subjects in primary school TIM. The research method used in this research is case study with qualitative research approach, and for data collection process using observation and documentation interview technique.The result of the research shows that there is a suitability between Character-Based Holistic Education model and primary school TIM which apply Character-Based Holistic Education on each subject of Islamic Education, that is both wanted to form children with good character, for that how Character-Based Holistic Education is designed in such a way for the formation of good character in the students. In the application of knowing, reasoning, feeling and action through Character-Based Holistic Education on Islamic Education subjects, teachers make methods that make children interested to follow learning, by inculcating nine characters through four aspects of knowing, reasoning, feeling and action. Student evaluation of Islamic Education  learning activity by using Character-Based Holistic Education in TIM Element has more accuracy because teacher use interview method in execution of test. Teachers can know the extent to which the material is controlled by the child and can also know the attitude and nature of the child from the implementation of the interview. For subsequent researchers who will examine the associated Character-Based Holistic Education, it is recommended to examine Character-Based Holistic Education Islamic Education to more visible again the differences in subjects Islamic Education using Character-Based Holistic Education model by using other models.

Keywords: implementation, Character-Based Holistic Education, islamic education.

 

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perencanaan Pendidikan Holistik Berbasis Karakter (PHBK) pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) di SD Tunas Insan Mulia (TIM), penerapan knowing, reasoning, feeling dan action melalui PHBK pada mata pelajaran PAI di SD TIM, dan bagaimana Evaluasi PHBK pada mata pelajaran PAI di SD TIM. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan pendekatan penelitian kualitatif, dan untuk proses pengumpulan data menggunakan teknik wawancara observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, terdapat kesesuaian antara model PHBK dan SD TIM yang menerapkan PHBK pada setiap mata pelajaran PAI, yaitu sama-sama ingin membentuk anak dengan karakter yang baik, untuk itu PHBK dirancang sedemikian rupa untuk pembentukan karakter baik pada anak didik. Dalam penerapan knowing, reasoning, feeling dan action melalui PHBK pada mata pelajaran PAI, guru membuat metode-metode yang membuat anak tertarik untuk mengikuti pembelajaran, dengan menanamkan sembilan karakter melalui empat aspek yaitu knowing, reasoning, feeling dan action. Evaluasi siswa dari kegiatan belajar PAI dengan menggunakan PHBK di SD TIM memiliki keakuratan yang lebih karena guru menggunakan metode wawancara dalam pelaksanaan ujian. Guru dapat mengetahui sejauh mana materi yang dikuasai oleh anak dan dapat pula mengetahui sikap dan sifat anak dari pelaksanaan wawancara tersebut. Bagi peneliti selanjutnya yang akan meneliti terkait PHBK, dianjurkan untuk meneliti PHBK PAI agar lebih terlihat lagi perbedaan mata pelajaran PAI menggunakan model PHBK dengan menggunakan model lainnya.

Kata Kunci: implementasi, pendidikan holistik berbasis karakter, pendidikan agama islam.

Keywords


implementasi, pendidikan holistik berbasis karakter, pendidikan agama islam

Full Text:

PDF

References


Alhamuddin, A., & Bukhori, B. (2016). The Effect of Multiple Intelligence-Based Instruction on Critical Thinking of Full Day Islamic Elementary Schools Students. Ta’dib: Journal of Islamic Education (Jurnal Pendidikan Islam), 21(1), 31-40.

Alhamuddin, A. (2016). Kurikulum pendidikan tinggi keagamaan Islam: Mutu dan relevansi. AL-MURABBI: Jurnal Studi Kependidikan dan Keislaman, 3(1), 1-15.

Alhamuddin, A. (2016). Desain Pembelajaran untuk Mengembangkan Kecerdasan Majemuk Siswa Sekolah Dasar. AL-MURABBI: Jurnal Studi Kependidikan dan Keislaman, 2(2), 180-201.

Cicih, D. &. (2014). Penilaian dan Evaluasi. Jakarta: Rineka Cipta.

Danim, S. (2011). Pengantar Kependidikan. Bandung: Alfabeta.

Daradjat, Z. (1996). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Bumi Aksara.

Fauziah, A (2012), “pendidikan Holistik : pendidikan karakter ala IHF, https://publikasiilmiah.ums.ac.id/xmlui/bitstream/handle/11617/1773/D2.%20Amalia-UNDIP%20(fixed).pdf?sequence=1 (20 November 2017)

Rubiyanto, N., & Haryanto, D. (2010). Strategi Pmebelajaran Holistik di Sekolah. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Megawangi, R. (2005). Pendidikan Holistik. Cimanggis: Indonesia Heritage Foundation.

Mufarokah, A. (2009). Strategi Belajar-Mengajar. Yogyakarta: Teras.

Muhaimin. (2003). Wacana Pengemangan Pendidikan Islam. Jakarta: Pustaka Pelajar.

Mulyasana. (2011). Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Musfah, J. (2012). Pendidikan Holistik PendekatanLintas Perspektif. Jakarta: Kencana.

Nurwahid. (2011). Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan.

Q-Anees, B., & Hambali, A. (2009). Pendidikan Karakter Berbasis Al-Quran. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Rasyidin, W. (2014). Pedagogik Teoritis Dan Praktis . Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Rubiyanto, N., & Haryanto, D. (2010). Strategi Pmebelajaran Holistik di Sekolah. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Saptono. (2011). Dimensi-dimensi Pendidikan Karakter. Jakarta: Penerbit Erlangga.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.12242