Pengaruh Bauran Promosi terhadap Keputusan Pembelian Domino’s Pizza (Survey Konsumen Domino’s Pizza Dago-Bandung)

Maryam Ulfah Ruswandi, Septiana A Estri Mahani, Nina Maharani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan bauran promosi di Domino’s Pizza Dago, untuk mengetahui tanggapan responden tentang pelaksanaan bauran promosi di Domino’s Pizza Dago, untuk mnegetahui tanggapan responden terhadap keputusan pembelian di Domino’s Pizza, dan untuk mencari seberapa besar pengaruh bauran promosi terhadap keputusan pembelian konsumen. Metode yang digunakan adalah metode penelitian survey dan teknik penarikan sampel adalah aksidental sampling. Jenis penelitian ini adalah verifikatif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen Domino’s Pizza. Sampel yang diambil adalah 100 orang responden. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana bertujuan untuk mengetahui arah hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh bauran promosi terhadap keputusan pembelian dengan nilai p=0,000, koefisien korelasi sebesar 0,770 (R=0,770), dan koefisien determinan (R square) sebesar 59,2 %. Artinya terdapat pengaruh antara bauran promosi terhadap keputusan pembelian. 


Keywords


Bauran Promosi, Keputusan Pembelian

References


Arifin, Zaenal. 2011. Penelitian Pendidikan : Metode dan Paradigma Baru.

Bandung: Rosda

Arista desi, sri. 2011.Analisis Pengaruh Iklan, Kepercayaan Merek, dan Citra

Merek terhadap Minat Beli Konsumen. Aset, Maret 2011. Vol. 13 No. 1:37-45

Dwina Tresna Patria. 2013. Skripsi Pengaruh Electronic Word Of Mouth Terhadap

Keputusan Pembelian Cafe Warung Instamie Bandung. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis. Universitas Islam Bandung.

Familmaleki Mahsa, Alireza dan Kambiz. 2015. Analyzing The Impact Of

Promotion Mix On Counsumer Purchase Decision. Advanced social humanities and management 2(1) 2015:72-81 www.ashm-journal.com.

Gunasekharan, Prof. Shaik Suraj Basha & Prof. B.C.Lakshmanna.2015. A Study

on Impact of Promotion Mix Elements - Advertising, Personal Selling & Public Relation of DTH Manufacturers on Customer Behaviour. Volume 01, No. 6, June 2015.

Habibur, et al. 2014. Pengaruh Bauran Promosi Terhadap Keputusan Pembelian

(Survei Pada Pengguna Handphone Cross/Evercoss Di Dusun Cumpleng Desa Brengkok Kecamatan Brondong Kabupaten Lamongan). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol. 16 No. 1 November 2014.

Hidayat mursyid, budi. 2012. Pengaruh Citra Produk Dan Periklanan Terhadap

Keputusan Pembelian Jahe Wangi Cv. Intrafood. Graduasi.

Hendria Repiyanti, Eeng dan Dewi. 2014. Pengaruh Program Direct Marketing

Terhadap Keputusan Menggunakan Meeting Package Grand Hotel Lembang (Survei Pada Tamu Bisnis Di Grand Hotel Lembang). Tourism and Hospitality Essentials (THE) Journal, Vol.IV No.1,2014 – 707.

Kotler, Kevin Lane Keller. 2009. Manajemen Pemasaran Edisi 13 Jilid 1. Jakarta:

Erlangga.

Kotler, Kevin Lane Keller. 2009. Manajemen Pemasaran Edisi 13 Jilid 2. Jakarta:

Erlangga.

Kotler, Keller. (2008). Manajemen Pemasaran. Edisi 14. Pearson prentice.

Khairunissa Kansa, Suharyono dan Edy. 2017. Pengaruh Bauran Promosi

Keputusan Pembelian Dan Kepuasan Pelanggan (Survei Pada Mahasiswa BINUS University Yang Menggunakan Jasa Go-Jek Di Jakarta). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB).Vol. 46 No.2 Mei 2017:36-38.

Lamarre antoine,simon and harold.2012.Mobile Marketing and Consumer

Behaviour Current Research Trend. Vol-3 No. 1,March,2012.

Labib Muhammad, Vanessa. 2015. Pengaruh Direct Marketing Methods

Terhadap Keputusan Berkunjung Di Kampung Gajah Wonderland (Survei Pada Tamu Rombongan Di Kampung Gajah Wonderland). Tourism and Hospitality Essentials (THE) Journal, Vol.V No.1.2015 – 891.

Lasfita Lutfia, Andriani dan Sunarti. 2015. Pengaruh Periklanan Mobile Dalam




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.7809

Flag Counter   Â