Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas terhadap Harga Saham

Resti Septiantini, Dikdik Tandika, Azib Azib

Abstract


Abstract. This research aims to understand the influence of capital structure and profitability on the price of shares . The independent variable in this study among others measured capital structure as measured by Debt To Equity Ratio (DER), profitability is measured by Return on Assets (ROA). Dependent variable in this research stock prices. To test hypotheses so used regression analysis multiple.The data be used sourced of the site www.idx.co.id , www.finance.yahoo.com And 10 companies sector various an industry that registered at the indonesian stock exchange. The result of testing data show that the capital structure have significant influence on stock prices. And profitability may have significant influence on stock prices.

 

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh struktur modal dan profitabilitas terhadap harga saham. Variabel independen dalam penelitian ini antara lain diukur struktur modal yang diukur dengan Debt To Equity Ratio (DER), Profitabilitas yang diukur dengan Return on Assets (ROA). Variabel dependen dalam penelitian ini harga saham. Untuk menguji  hipotesis maka digunakan analisis regresi berganda. Data yang dipergunakan bersumber dari situs www.idx.co.id , www.finance.yahoo.com  dan 10 perusahaan sektor aneka industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Hasil dari pengujian data menunjukan bahwa Struktur Modal memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham. Dan Profitabilitas pun memiliki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham.

 


Keywords


capital structure , profitability , stock prices

References


Bambang, Riyanto.2001. Dasar-dasar Pembelajaran Perusahaan. Edisi Keempat.

Yogyakarta:BPFE.

David Kodrat Sukardi dan Kurniawan Indojaya. 2010. Manajemen Investasi. Yogyakarta:Graha Ilmu.

Deitiana, Tita. 2011. Pengaruh Rasio Keuangan, Pertumbuhan Penjualan Dan Dividen Terhadap Harga Saham. Jurnal Bisnis dan Akuntansi. Vol 13, No 1, April 2011, hlm 57-66.

Husnan, S dan Enny. P. 2006. Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Edisi V. Yogyakarta : UPP STIM YKPN.

Irham Fahmi dan Yovi Lavianti Hadi. 2009. Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Bandung: Alfabeta.

Ircham, Muhammad. 2014. Pengaruh Struktur Modal Dan Profitabilitas Terhadap Harga Saham (Studi Kasus Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2012). Jurnal Administrasi Bisnis.Vol 11 no 1 Juni 2014.

Sartono, Agus. 2008. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: BPFE.

Sudana. I Made. 2010. Manajemen Keuangan Perusahaan Teori & Praktik. Jakarta :Erlangga.

Sutrisno. 2009. Manajemen Keuangan : Teori, Konsep, Dan Aplikasi. Yogyakarta :Ekonisia.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.4188

Flag Counter   Â