Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Pengembalian Saham Pada Perusahaan Sub Sektor Batubara (Studi Kasus Perusahaan Batubara yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2019)

Grisa Surya Nadhila, Lasmanah Lasmanah, Handri Handri

Abstract


Abstract. The thesis in this study aims to determine the extent to which financial performance will affect the stock returns of the coal sub-sector that are consistently on the Indonesia Stock Exchange in 2017-2019. The financial performance in this study is projected with the current ratio, total asset turnover, debt to equity ratio and return on assets. The author uses 17 samples of coal companies from 2017-2019. The research method used is explanatory research with analysis tools using panel data. The test model obtained is in the form of a common effect model. The simultaneous hypothesis test results show that financial performance has a simultaneous effect on returns by 14%. The partial test results show that total asset turnover (TATO) and return on assets (ROA) have a significant effect on stock returns of coal companies listed on the Indonesia Stock Exchange 2017-2019 while current ratio (CR) and debt to equity ratio (DER) does not have a significant effect on stock returns of coal companies listed on the Indonesia Stock Exchange 2017- 2019.

Keywords: Financial Performance, Financial Ratio, Stock Returns

Abstrak. Skripsi pada penelitian ini bertujuan agar dapat mengetahui sejauh mana kinerja keuangan akan berpengaruh terhadap pengembalian saham dari sub sektor batubara yang konsisten berada di Bursa Efek Indonesia pada periode 2017-2019. Kinerja keuangan pada penelitian ini diproyeksikan dengan variabel current ratio, total asset turnover, debt to equity ratio dan return on asset. Penulis menggunakan 17 sampel perusahaan batubara dengan rentang waktu 2017-2019. Metode penelitian yang digunakan merupakan explanatory research dengan alat analisis menggunakan data panel. Model pengujian yang diperoleh berupa common effect model. Hasil uji hipotesis secara simultan menunjukkan bahwa kinerja keuangan berpengaruh secara simultan terhadap pengembalian sebesar 14%. Hasil pengujian secara parsial menunjukan variabel total asset turnover (TATO) dan return on asset (ROA) berpengaruh signifikan terhadap pengembalian saham perusahaan batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2017-2019 sementara variabel current ratio (CR) dan debt to equity ratio (DER) tidak berpengaruh signifikan terhadap pengembalian saham perusahaan batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2017-2019.

Kata kunci: Kinerja Keuangan, Rasio Keuangan, Tingkat Pengembalian Saham

 

Abstract. The thesis in this study aims to determine the extent to which financial performance will affect the stock returns of the coal sub-sector that are consistently on the Indonesia Stock Exchangein2017-2019.Thefinancialperformanceinthisstudyisprojectedwiththecurrentratio, total asset turnover, debt to equity ratio and return on assets. The author uses 17 samples of coal companiesfrom2017-2019.Theresearchmethodusedisexplanatoryresearchwithanalysistools using panel data. The test model obtained is in the form of a common effect model. The simultaneous hypothesis test results show that financialperformance has a simultaneous effect on returnsby14%.Thepartialtestresultsshowthattotalassetturnover(TATO)andreturnonassets (ROA) have a significant effect on stock returns of coal companies listed on the Indonesia Stock Exchange 2017-2019 while current ratio (CR) and debt to equity ratio (DER) does not have a significanteffectonstockreturnsofcoalcompanies listedontheIndonesiaStockExchange2017- 2019.

 

Keywords: Financial Performance, Financial Ratio, Stock Returns

 

Abstrak. Skripsi pada penelitian ini bertujuan agar dapat mengetahui sejauh mana kinerja keuanganakanberpengaruhterhadappengembaliansahamdarisubsektorbatubarayangkonsisten berada di Bursa Efek Indonesia pada periode 2017-2019. Kinerja keuangan pada penelitian ini diproyeksikan dengan variabel current ratio, total asset turnover, debt to equity ratio dan return onasset.Penulismenggunakan17sampelperusahaanbatubaradenganrentangwaktu2017-2019. Metode penelitian yang digunakan merupakan explanatory research dengan alat analisis menggunakan data panel. Model pengujian yang diperoleh berupa common effect model. Hasiluji hipotesis secara simultan menunjukkan bahwa kinerja keuangan berpengaruh secara simultan terhadap pengembalian sebesar 14%. Hasil pengujian secara parsial menunjukan variabel total asset turnover (TATO) dan return on asset (ROA) berpengaruh signifikan terhadappengembalian saham perusahaan batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2017-2019 sementara variabel current ratio (CR) dan debt to equity ratio (DER) tidak berpengaruh signifikan terhadap pengembalian saham perusahaan batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia2017-2019.

 

Kata kunci: Kinerja Keuangan, Rasio Keuangan, Tingkat Pengembalian Saham

Keywords


Rasio Keuangan, Tingkat Pengembalian Saham

Full Text:

PDF

References


Aryanti, Mawardi. 2016. “Pengaruh Roa, Roe, Npm Dan Cr Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (Jii).†I-Finance 2(2):54–71.

Aulia, Dian, and Ronny Malavia Madrani. 2016. “Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan, Manajemen Risiko Dan Manajemen Modal Kerja Terhadap Return Ssaham (Studi Kasus Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2014-2016).†E

– Jurnal Riset Manajemen 106–25.

Brigham, Eugene F., and Joel F. Houston. 2019. Fundamentals of Financial Management 15 Edition. Cengage Learning.

Dewi, Putu Eka Dianita Marvilianti. 2017. “Pengaruh Rasio Likuiditas, Profitabilitas, Solvabilitas, Aktivitas Dan Penilaian Pasar Terhadap Return Saham.†Jurnal Ilmiah Akuntansi 1(2):109–32.

Erari, A. 2014. “Analisis Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Dan Return On Asset Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Pertambangan Di Bursa Efek Indonesia.†Jurnal Manajemen Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 5(2):174–91.

Hantono. (2018). Konsep Analisa Laporan Keuangan dengan Pendekatan Rasio dan SPSS, Sleman: Penerbit CV Budi Utama.

Harahap, Sofyan Syafri. 2015. Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Edisi 1-10. Jakarta: Rajawali Pers.

Hery. 2018. “Analisis Laporan Keuangan, Integrated and Comprehensive Edition.†in Analisis Laporan Keuangan.

Isnurhadi, Ken Aditya. 2013. “Analisis Pengaruh Rasio Lancar, Rasio Perputaran Total Aktiva, Debt To Equity Ratio, Return On Equity, Dan Earning Per Dhare Terhadap Return Saham Perusahaan Sektor Infrastruktur, Utilitas, Dan Transportasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia PEriode 2.†Jurnal Manajemen Dan Bisnis Sriwijaya 11.

Jogiyanto, Hartono. 2015, Teori Portofolio dan Analisis Investasi, Edisi 10. Yogyakarta: BPFE Kasmir. 2017. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Kurniatun, M., H. Nugraha, and S. Saryadi. 2015. “Pengaruh Current Ratio (Cr), Debt To Equity Ratio (Der), Total Asset Turnover (Tat), Return on Asset (Roa), Dan Price Earning Ratio (Per) Terhadap Return Saham (Pada Perusahaan Retail Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2010-2014).†Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis S1 Undip 4(3):101–9.

Munawir, S. 2012. Analisis Informasi Keuangan, Liberty, Yogyakarta.

Mohamad, Samsul. 2015. Pasar Modal dan Manajemen Portofolio, Edisi 2. Jakarta: Erlangga.

Tandelilin, Eduardus. 2010. “Bab 1 Pengertian Investasi.†in Portofolio dan Investasi, Teori dan Aplikasi.

Wirasedana, I. Wayan, Pradnyantha, and Putu Ery Setiawan. 2020. “Rasio-Rasio Keuangan Sebagai Prediktor Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.†E-Jurnal Akuntansi 30(6):1508.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v7i1.27020

Flag Counter   Â