Analisis Personal Branding Nadia Omara sebagai YouTuber

Afqira Syafa'ati Sya'ban, Wulan Tri Gartanti

Abstract


Abstract. This study discusses the analysis of Nadia Omara's personal branding as a YouTuber. Focusing on the personal branding of Nadia Omara as a YouTuber through information on the presentation of mystery content in the eyes of subscribers. The purpose of this research is to identify and explain the 3 main characteristics of personal branding that a person has. This research uses qualitative research methods with a case study approach. This research focuses on using research questions, researchers conduct literature studies on books, journals, and other reference sources. This study conducted interviews with key informants and supporting informants. The result of this research is that the process of creating content is not carried out carelessly, but through several processes that are outlined in outline by Nadia, namely: research, summarizing material, filming, editing to get the final result. Personal branding is a label that will be stamped on us, so personal branding can become an image for someone. We can create such personal branding as Nadia did. She wants to show her personal branding through her characters, namely: good attitude, self-appearance, good image and also how to communicate. However, this could be different from Nadia Omara's back stage, according to the dramaturgy theory that we play two roles, namely the back stage and the front stage. Grooming is also one of its characteristics, the reason for choosing the content is seen from the content, segmentation and culture.

Keywords : Qualitative, Personal Branding, YouTubers, Characteristics, Content, Dramaturgy Theory

Abstrak. Penelitian ini membahas tentang analisis personal branding Nadia Omara sebagai YouTuber. Berfokus pada personal branding Nadia Omara sebagai YouTuber melalui informasi sajian konten misteri dimata subscriber. Tujuan dari penelitian untuk mengetahui dan menjelaskan 3 karakteristik utama personal branding yang dimiliki seseorang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus Penelitian ini memfokuskan dengan menggunakan pertanyaan penelitian, peneliti melakukan studi literatur pada buku, jurnal, dan sumber referensi lain. Penelitian ini melakukan wawancara kepada key informan dan informan pendukung. Hasil dari penelitian ini adalah proses pembuatan sebuah konten tidak dilakukan secara asal-asalan, melainkan melalui beberapa proses yang secara garis besarnya dikemukakan oleh Nadia, yaitu dengan : riset, merangkum materi, filming, editing hingga mendapat hasil akhir. Personal branding merupakan label yang akan dicap pada diri kita, maka personal branding bisa menjadi sebuah citra bagi seseorang. Personal branding tersebut dapat kita ciptakan sebagaimana yang dilakukan oleh Nadia, ia ingin menunjukkan personal brandingnya melalui karakternya yaitu: Attitude yang baik, penampilan diri, citra yang baik dan juga caranya berkomunikasi.  Namun, bisa saja hal ini berbeda dengan backstage Nadia omara, sesuai dengan teori dramaturgi bahwa kita melakukan dua peranan yaitu di backstage dan front stage. Grooming pun juga menjadi salah stau karakteristiknya, alasan pemilihan konten tersebut dilihat dari konten, segmentasi dan budaya.

Kata kunci : Kualitatif, Personal Branding, YouTuber, Karakteristik, Konten, Teori  Dramaturgi


Keywords


Kualitatif, Personal Branding, YouTuber, Karakteristik, Konten, Teori Dramaturgi

Full Text:

PDF

References


Afrilia, A. M. (2018). Personal Branding Remaja di Era Digital. Mediator: Jurnal Komunikasi, 11(1), 20–30.

Alyusi, Shiefti Dyah. (2016). Media Sosial: Interaksi, Identitas dan Modal Sosial. Jakarta: K E N C A N A.

Arifin, Hasnul. (2009). Teknik Menonton TV dan Download Film, Musik, Game dan Ringtone dari Internet. Jakarta: PT. BUKU KITA.

Haroen, Dewi. (2014). Personal Branding “Kunci Kesuksesan Anda Berkiprah Di Dunia Politikâ€. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Kartajaya, Hermawan. 2007. Hermawan Kartajaya On Segmentation “Seri 9 Elemen Marketingâ€. Bandung: PT. Mizan Pusataka.

Kompaasiana. (2017). Ahok dan Jakarta. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Novilini, Olga Puspa, Hernawati, Riza. (2021). Opini Member Mengenai Personal Selling Sales Moka Pos dalam Memasarkan Produk. Jurnal Riset Public Relation, 1(1). 1-7




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.29020

Flag Counter   Â