Analisis Peranan Tim Remedial terhadap Implementasi Kepatuhan Syariah di BJB Syariah Kantor Pusat Kota Bandung

Insani Nurfitriani, Asep Ramdan Hidayat, Intan Nurrachmi

Abstract


Abstract—The implementation of sharia compliance in BJB Syariah is not only the responsibility of the DPS or directors, but also all existing elements and elements. Related to this, the Remedial Team at BJB Syariah which is given special authority to deal with problematic financing at BJB Syariah is required to carry out its duties in accordance with Sharia Compliance values. Based on this, this study aims to determine the implementation of financing distribution and quality of financing at BJB Syariah, implementation and strategies of the remedial team in overcoming problematic financing in BJB Syariah, and how to analyze the role of the remedial team on the implementation of sharia compliance at BJB Sharia Head Office Bandung. The research method used in this research is descriptive analysis. The results of the study show that the implementation of financing distribution and the quality of financing at BJB Syariah has fluctuated, the implementation and strategy of the remedial team in overcoming problematic financing does not conflict with the laws and regulations in force in Indonesia and the Remedial Team has a role in the implementation of Sharia Compliance at BJB Syariah Head Office Bandung.

Keywords—Sharia Compliance, Role, and Remedial.

Abstrak—Implementasi penerapan kepatuhan syariah di BJB Syariah bukan hanya tanggung-jawab DPS atau direksi, namun juga semua elemen dan unsur yang ada. Terkait hal tersebut, Tim Remedial di BJB Syariah yang diberikan kewenangan khusus dalam mengatasi pembiayaan bermasalah di BJB Syariah dituntut untuk melaksanakan tugasnya sesuai nilai-nilai Kepatuhan Syariah. Berdasarkan hal tersebut, maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan penyaluran pembiayaan dan kualitas pembiayaan di BJB Syariah, pelaksanaan dan strategi tim remedial dalam mengatasi pembiayaan bermasalah di BJB Syariah, dan analisis peranan tim remedial terhadap implementasi kepatuhan syariah di BJB Syariah Kantor Pusat Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif analisis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan penyaluran pembiayaan dan kualitas pembiayaan di BJB Syariah mengalami fluktuasi, Pelaksanaan dan strategi tim remedial dalam mengatasi pembiayan bermasalah tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku di Indonesia dan Tim Remedial memiliki peran dalam pelaksanaan Kepatuhan Syariah di BJB Syariah Kantor Pusat Kota Bandung

Kata Kunci—Kepatuhan Syariah, Peran, dan Remedial.


Keywords


Kepatuhan Syariah, Peran, dan Remedial

Full Text:

PDF

References


Adiwarman. (2010). Bank Islam Analisis Fiqih dan Keuangan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Amin, M. (2007). Fatwa Dalam Sistem Hukum Islam. Jakarta: Elsas.

Antonio, M. (2005). Bank Syariah Dari Teori Ke Praktek. Jakarta: PT Grafindo.

Anwar, M. N. (2018). Analisis sharia Compliance Pada Mekanisme Pembiayaan KPR (Kepemilikan Rumah) Bank Syariah Bukopin Kantor Cabang Sidoarjo. UIN Sunan Ampel.

Arifin, V. R. (2010). Islamic Banking : Sebuah Teori, Konsep, dan Aplikasi. Jakarta: Bumi Aksara.

Bank Indonesia. (2003). SK BI No. 5/7/PBI/2003. Jakarta: Dirjen Pengawas Perbankan RI.

DSN-MUI. (2010). Fatwa Dewan Syariah Nasional No. 17/DSN-MUI/IX/2000 Tentang Sanksi Atas Nasabah Mampu Yang Menunda-nunda Pembayaran. Jakarta: MUI Pusat.

Imaniyati, N. S. (2011). Pengaruh Perbankan Syariah Terhadap Hukum Perbankan Nasional. Jurnal Fakultas Hukum UNISBA Volume XIII No. 3 Bandung.

Rahman, F. (2021, Juni 24). Selaku Tim Remedial Dari Divisi Operasional BJB Syariah Kantor Pusat Braga yang dilakukan melalui aplikasi WhatsApp. (I. Nurfitriani, Interviewer)

Triyana, A. (2009). Implementasi Kepatuhan Syariah Dalam Perbankan Islam (Syariah) : Studi Perbandingan Antara Malaysia dan Indonesia. Jurnal Hukum Edisi Khusus

Nurfikri, Ghina Safira., Febriadi, Sandy Rizki., Srisulisawati, Popon. Analisis Tingkat Pemahaman Pedagang Pakaian terhadap Etika Pemasaran Islam. Jurnal Riset Ekonomi Syariah, 1, 18-25.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/syariah.v0i0.27615

Flag Counter   Â