Analisis Pengaruh Intellectual Capital terhadap Kinerja Keuangan Bank Syariah Berdasarkan Islamicity Performance Index (Studi Kasus pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode Tahun 2014-21017)
Abstract
Abstact. The development of Islamic banking in Indonesia continues to grow and becomes a business opportunity that must remain within the corridor of Islamic law. Therefore, Islamic banking must provide good service and marketing to customers, good financial performance and profitability in the face of competition. Amidst the tightness of Islamic banking, it will spur management to care more about business strategies based on Labor Based Business towards Knowladge Based Business. Along with the economic change that has a science-based characteristics with the application of knowledge management, the prosperity of a company depends on the creation of transformation and capitalization from the knowledge itself. The assessment of the financial performance of the Islamic bank is also very important so that it is in accordance with the Shari'a and uses the calculation of the Islamicity Performance Index. This study aims to determine the development of Intellectual Capital and Islamicity Performance Index and to know the effect of Intellectual Capital on the Islamicity Performance Index.The method used in this study is a quantitative method of descriptive type verification and for processing data in this study using the Klaisk assumption test and multiple linear regression tests. The results of this study indicate that the development of Intellectual Capital tends to decrease but from this study the results of the Intellectual Capital value are included in Good Performance. And Intellectual Capital has an influence on the Profit Sharing Ratio and Equitable Distrubition Ratio partially or simultaneously as an indicator of the Islamicity Performance Index, but has no influence between Intellectual Capital to the Zakat Performing Ratio as an indicator of the Islamicity Performance Index either partially or simultaneously.
Keywords: Intellectual Capital (VAIC), Financial Performance, Islamicity Performance Index Abstrak.
Â
Â
Abstrak. Perkembangan perbankan syariah di Imdonesia yang terus tumbuh dan menjadi peluang bisnis yang harus tetap dalam koridor syariat Islam. Maka dari itu perbankan syariah harus memberikan pelayanan dan pemasaran yang baik kepada nasabah, kinerja keungan yang baik dan dalam memperoleh laba dalam menghadapi persaingan. Ditengah ketatnya perbankan syariah akan memacu manajemen untuk lebih peduli terhadap strategi bisnis yang berdasarkan Labor Based Business (tenaga kerja) ke arah Knowladge Based Business (bisnis berdasarkan pengetahuan). Seiring dengan perubahan ekonomi yang memiliki karakeristik berbasis ilmu pengetahuan dengan penerapan manajemen pengetahaun (Knowledge Management) maka kemakmuran suatu perusahaan bergantung pasa suatu penciptaan transformasi dan kapitalisasi dari pengetahuan itu sendiri. Penilaian kinerja keuangan bank syaraih juga sangat penting agar sesuai dengan syariat dan menggunakan perhitungan Islamicity Performance Index. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan Intellectual Capital dan Islamicity Performance Index serta mengetahui pengaruh Intellectual Capital terhadap Islamicity Performance Index. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif jenis deskriptif verifikatif dan untuk pengolahan data pada penelitian ini menggunakan uji asumsi klaisk dan uji regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa perkembangan Intellectual Capital cenderung menurun namun dari penelitian ini hasil nilai Intellectual Capital yaitu termsuk kepada Good Performance. Dan Intellectual Capital mengalami pengaruh pada Profit Sharing Ratio dan Equitable Distrubition Ratio secara parsial maupun secara simultan sebagai indikator Islamicity Performance Index, namun tidak memiliki pengaruh antara Intellectual Capital terhadap Zakat Performing Ratio sebagai indikator Islamicity Performance Index baik secara parsial maupun secara simultan.
Â
Kata Kunci: Intellectual Capital VAIC, Kinerja Keuangan, Islamicity Performance Index.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Sony Yuwono, dkk, Petunjuk Praktis Penyusunan Balanced Scorecard, PT. Gramedia Pusaka Utama, Jakarta, 2002, hlm 23
Ulum, Ihyatul, Model Pengukuran kinerja intellectual capital dengan IB-VAIC di Perbankan Syariah. Jurnal Inferensi Penelitian sisoal dan keagamaan., 2013.
Ulum, Ihyatul, INTELLECTUAL CAPITAL Model Pengukuran, Framework Pengungkapan, dan Kinerja organisas, Malang; Universitas Muhammadiyah Malang, 2016.
Hexa Nur HIdayani .Skripsi. 2017. Pengaruh Intellectual capital dan penerapan Islamic corporate governance terhadap kinerja keuangan bank umum Syariah di Indonesia berdasarkan islamicity performance index
Yusuf dan Peni Sawitri.2009. Modal Intellectual dan Market Performance Perusahaan-Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Procending Pesat (Psikologi, Ekonomi, Sastra, Arsitektur & Sipil) Universitas Gunadarma, Depok, 49-55)
DOI: http://dx.doi.org/10.29313/syariah.v0i0.14811
  Â