Pengaruh Pembiayaan Murabahah dan Pembiayaan Istishna terhadap Profitabilitas

Novita Rosalinda, Nurhayati Nurhayati

Abstract


Abstract. This study aims to determine the effect of murabahah and istishna financing on the level of profitability of the research objects used in this study are all Islamic commercial banks that use murabahah and istishna financing in Indonesia. The research method used is quantitative verification. This study uses secondary data with a sample of 5 Islamic commercial banks that use murabahah and istishna financing in Indonesia for the 2015-2019 observation time in quarterly financial reports or 100 observations. Hypothesis testing in this study uses multiple regression analysis. From the results of the tests conducted, it shows that murabahah financing and istishna financing have a significant effect in a positive direction on the level of profitability (ROA). For the sake of further research, it is suggested to add the research time span and add research variables.

Keywords : Murabahah, Istishna, Profitability, ROA

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembiayaan murabahah dan pembiayaan istishna terhadap tingkat profitabilitas objek penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh bank umum syariah yang menggunakan pembiayaan murabahah dan istishna di Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah verifikatif dengan kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan sampel sebanyak 5 bank umum syariah yang menggunakan pembiayaan murabahah dan istishna di Indonesia untuk waktu pengamatan 2015-2019 dalam laporan keuangan triwulan atau sebanyak 100 pengamatan. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Dari hasil pengujian yang dilakukan, menunjukan bahwa pembiayaan murabahah dan pembiayaan istishna berpengaruh signifikan dengan arah positif terhadap tingkat profitabilitas (ROA). Bagi kepentingan penelitian selanjutnya disarankan untuk menambahkan rentang waktu penelitian dan menambahkan variabel penelitian

Kata Kunci : Murabahah, Istishna, Profitabilitas, ROA


Keywords


Murabahah, Istishna, Profitabilitas, ROA

Full Text:

PDF

References


Muhammad. 2005. Bank Syari’ah Problem dan Prospek Perkembangan di Indonesia . Yogyakarta: Penerbit Graha Ilmu.

Dendawijaya. 2003. Manajemen Perbankan. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Nurhayati .2015. Pengaruh Loan To Deposit Ratio (LDR), Dan Beban Operasional Terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Return On Asset (ROA) Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2010-2012. Prosiding Akuntansi Unisba, 166.

Sartono. 2012. Manajemen Keuangan: Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: BPFE.

Arifin, V. R. 2010). Islamic Banking: Sebuah Teori, Konsep, dan Aplikasi. Jakarta: Bumi Aksara.

Nabhan. 2008. Dasar-dasar Akuntansi Bank Syariah . Yogyakarta : Lumbung Ilmu.

Mardani. 2011. Ayat-ayat dan Hadis Ekonomi Syariah. Jakarta : PT Raja grafindo Persada .

Nasution, M. L. 2018. Manajemen Pembiayaan Bank Syariah. Medan : FEBI UIN-SU Press.

Karim, A. 2008. Ekonomi Makro Islam. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Hakim, L. 2012. Prinsip-Prinsip Ekonomi Islam. Yogyakarta : Erlangga .

Nurhayati, S., & Wasilah . 2011. Akuntansi Syariah di Indonesia. Jakarta: Salemba Empat.

Dewan Nasional Indonesia. 2000. Fatwa MUI No. 4/DSN-MUI/IV. Jakarta: Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia .

Zulkifli, S. 2003. panduan praktis Transaksi Perbankan Syariah. Jakarta : Zikrul Hakim.

Sartono. 2010. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Yogyakarta : BPFE.

Hanafi, D. M. 2012. Analisis Laporan Keuangan . Surakarta : UPP STIM YKPN.

Mahmoedin. 2004. Melacak Kredit Bermasalah . Jakarta : Pustaka Sinar Harapan.

Fahmi. 2012. Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta .

Tandelilin, E. 2010. Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio Edisi Pertama . Yogyakarta : BPFE.

Tandelilin, E. 2010. Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio Edisi Pertama . Yogyakarta : BPFE.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v7i1.25434

Flag Counter    Â