Pengaruh Biaya Corporate Social Responsibility (CSR) terhadap Kinerja Keuangan (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di BEI pada Tahun 2015-2018)

Liani Agnelia, Yuni Rosdiana, Rini Lestari

Abstract


Abstract. The phenomenon is taken from a company that has a high CSR cost but the level of sales decreases. This study aims to determine the cost of corporate social responsibility (CSR), financial performance and the effect of CSR costs on financial performance in manufacturing companies in the consumer goods industry sector listed on the Stock Exchange in 2015-2018 by using verification research with a quantitative approach. The population in this study are manufacturing companies in the consumer goods industry which are listed on the Indonesia Stock Exchange in 2015-2018. The sampling technique in this study was purposive sampling. The sample in this study was manufacturing companies in the consumer goods industry sector that did not disclose the costs of corporate social responsibility (CSR). Testing the hypothesis used in this study using simple linear regression analysis. Hypothesis testing shows the cost of CSR has increased which shows that the company has implemented programs and corporate social responsibility (CSR) activities. Furthermore, testing the hypothesis of financial performance experienced a fluctuation in which in 2015-2016 the trend was decreasing, whereas from 2017-2018 there was an increasing trend. Therefore the results of the hypothesis indicate that the cost of corporate social responsibility (CSR) affects financial performance as measured by Return on Assets (ROA).

Keys Words : corporate social responsibility (CSR) costs, financial performance, ROA

Abstrak. Fenomena yang diambil dari suatu perusahaan yang memiliki biaya csr tinggi akan tetapi tingkat penjualannya menurun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui biaya corporate social responsibility (CSR), kinerja keuangan dan pengaruh biaya csr terhadap kinerja keuangan pada perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang listed di BEI Tahun 2015-2018 dengan menggunakan penelitian verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang listed di BEI Tahun 2015-2018. Teknik penentuan sampel pada penelitian ini adalah  purposiveness sampling. Sampel pada penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sektor industri barang konsumsi yang tidak mengungkapkan biaya corporate social responsibility (CSR). Pengujian hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear sederhana. Pengujian hipotesis menunjukan biaya csr mengalami peningkatan yang menunjukan bahwa perusahaan telah melaksanakan program-program serta kegiatan corporate social responsibility (CSR). Selanjutnya pengujian hipotesis kinerja keuangan mengalami fluktuasi yang mana pada tahun 2015-2016 trend penurunan, sedangkan dari tahun 2017-2018 mengalami trend peningkatan. Maka dari itu hasil hipotesis menunjukan bahwa biaya corporate social responsibility (CSR) berpengaruh terhadap kinerja keuangan yang diukur dengan Return On Assets (ROA).

Kata kunci : biaya corporate social responsibility (CSR), kinerja keuangan, ROA


Keywords


biaya corporate social responsibility (CSR), kinerja keuangan, ROA

Full Text:

PDF

References


Adi. 2016. Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Iklim Organisasi Terhadap Keputusan Kerja Karyawan di PT Bilabong INDONESIAâ€

Afriandy, Army. 2010. Pengaruh Biaya Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Tingkat Laba Perusahaan.

Al Sharairi, Jamal Adel. 2005. The Impact of Environmental Costs on the Competitive Advantage of Pharmaceutical Companies in Jordan. Middle Eastern Finance and Economics, ISSN: 1450-2889 Issue 15 (2011).

Babalola, Yisau Abiodun. 2012. The impact of Corporate Social Responsibility on Firms’ Profitability in Nigeria. European Journal of Economics, Finance and Administrative Sciences, ISSN 1450-2275 ISSUE 45 (2012).

Camilia, Ica. 2016. Pengaruh Kinerja Lingkungn dan Biaya Lingkungan terhadap Kinerja Keuangan.

Crowther, David (2010) Corporate Social Responsibility. Gulen Aras & Ventus Publishing Aps

Dinnata. 2017. Kino Mengalami Penurunan Penjualan.http://market.bisnis.com/read/20170804/192/678143/kino-mengalami-penurunan-penjualan [04/08/2017].

Dunia dan Abdullah. 2012. Akuntansi Biaya. Jakarta: Salemba Empat.

Ekarina. 2018. Beban Produksi Meningkat, Laba Kuartal I Unilever Turun 6,6%. https://katadata.co.id/berita/2018/04/24/beban-produksi-meningkat-laba-unilever-melemah-66 [24/4/2018].

Fahmi, Irham. 2012. Analisis Laporan Keuangan, Cetakan Ke-2. Bandung: Alfabeta.

Fattah. 2017. Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai. Yogyakarta: Elmatera (Anggota IKAPI)

Fitriani, Anis. 2013. Pengaruh Kinerja Lingkungan dan Biaya Lingkungan terhadap Kinerja Keuangan pada BUMN.

Hadi, Nor. 2011. Interaksi Tanggung jawab Sosial, Kinerja Sosial, Kinerja Keuangan, dan Luas Pengungkapan Sosial (Uji Motif di Balik Social Responsibility Perusahaan Go Public di Indonesia). Maksimum, Volume 1 No.2.

Hansen dan Mowen . 2007. Akuntansi Manajerial, edisi 7 buku 2, Jakarta: Selemba Empat.

Handayaningrat. 2003. Pengantar Studi Ilmu Administrasi dan Manajemen. Jakarta: CV Haji Masagung.

Hanafi. 2008. Manajemen Keuangan. Edisi 1. Yogyakarta: BPFE.

Ikhsan. 2009. Akuntansi Manajemen Lingkungan. Graha Ilmu.

Jumingan. 2006. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Kasmir. 2014. Analisis Laporan Keuangan, Edisi Satu, Cetakan Ketujuh. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Kobul, Imam Tengku. 2017. Proper Peringkat Merah dan Hitam 2017. http://bangimam-berbagi.blogspot.com/2017/12/ini-proper-peringkat-merah-dan-hitam.html [20/12/2017].

Lako, Andreas. 2011. Dekonstruksi CSR & Paradigma Bisnis dan Akuntansi. Jakarta: Erlangga.

Luthans. 2005. Organizational Behavior 10th Edition. Alih Bahasa: Vivin Andhika, dkk. Yogyakarta: ANDI.

Lukman. 2009. Manajemen Perbankan. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Lumbanrau, Eben Raja. 2016. Putusan KIP : Alfamart Gunakan Donasi Untuk CSR Perusahan. https://www.cnnindonesia.com/nasional/20161223121025-12-181730/putusan-kip-alfamart-gunakan-donasi-untuk-csr-perusahaan [23/12/2016].

Lupiyoadi dan Ikhsan. 2015. Praktikum Metode Riset Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.

Mangkunegara. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 2 dan 3, STIE YPKN. Yogyakarta.

Mardiandari, Putri dan S. Rustiyaningsih, 2013. Tanggung Jawab Sosial dan Kinerja Keuangan pada Perusahaan Manufaktur Go Publik Dibursam Efek Indonesial Jurnal Riset Manajemen dan Akuntansi Vol 1 no 2.

Marina. 2009. Akuntansi Pertanggungjawaban Sosial dalam Praktek di Perusahaan Go Public di Indonesia. Puslit2. Petra.ac.id. Vol 3. No 1

Mulyadi. 2007. Sistem Perencanaan dan Pengendalian Manajemen: Sistem Kinerja Perusahaan. Jakarta: Salemba Empat.

Mulyadi. 2015. Akuntansi Biaya, Edisi 5. Yogyakarta: Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN.

Nurhayati, Nunung., dkk. 2016. Statistik Penelitian dengan SPSS. Bandung: FEB Universitas Islam Bandung

Nur, Murzully dan Denies Priantinah. 2012. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Corporate Social Responsibility di Indonesia (Studi Empiris pada Perusahaan Berkategori High Profile yang Listing di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Naominal., Volume 1, No.1,22-34.

Nuryana. 2015. Pengaruh Good Corporate Governance Pada Hubungan Antara Report dan Nilai Perusahaan. Riset Akuntansi dan Keuangan Indonesia, 1(1),2016.

Pramono R, Parahusip AJN. 2016. Peran Perguruan Tinggi dan Dunia Usaha dalam Meningkatkan Pemberdayaan Masyarakat Berkelanjutan di Era MEA PKM-CSR. Tangerang (ID): LPPM Universitas Pelita Harapan.

Purnasiwi, Jayanti. 2011. Analisis Pengaruh Size, Profitabilitas dan Leverage Terhadap Pengungkapan CSR Pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Skripsi. Semarang: Fakultas Ekonomi. Universitas Diponogoro.

Putra, Masyhad, Rachmat. 2016. Peranan Akuntansi Sosial Terhadap Tanggung Jawab Sosial pada PT Mitra Pinasthika Mustika di Surabaya.

Rahmawati, A. (2012). “Pengaruh Kinerja Lingkungan Terhadap Corporate Financial Performance dengan Corporate Social Responsibility Disclosure Sebagai Variabel Interveningâ€. Skripsi. Universitas Diponegoro.

Riyanto, Bambang. 2008. Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan, Edisi. Keempat, Cetakan Ketujuh. Yogyakarta:BPFE Yogyakarta.

Rudianto. 2013. Akuntansi Manajemen Informasi untuk Pengambilan Keputusan Strategi. Jakarta: Erlangga.

Samryn. 2013. Akuntansi Manajemen Informasi Biaya untuk Mengendalikan Aktivitas Operasi dan Investasi. Edisi Pertama. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Saptiana, R. A & Nur, E. 2012. Pengaruh Implementasi Corporate Social Responsibility Terhadap Propitabilitas Perusahaan. Pekbis Jurnal, 4(2), 71-84.

Sawir, Agnes. 2005. Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Siregar. 2014. Akuntansi Biaya. Edisi 2. Jakarta: Salemba Empat.

Sofianty, Diamonalisa & Nunung Nurhayati. 2018. Modul Pratikum : Statistik Penelitian dengan SPSS. Bandung: FEB Universitas Islam Bandung

Stoner, James AF dan Alfonsus Sirait. 1995. Manajemen. Jakarta: Erlangga.

Susenohaji. 2003. “Enviromental Management Accounting (EMA): Memposisikan Kembali Biaya Lingkungan Sebagai Informasi Strategis Bagi Manajemenâ€. Balance. Vol. 1 No. 1.

Sugiyono, 2007. Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitataif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono, 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.

Sundjaja dan Berlian. 2002. Manajemen Keuangan Edisi Kelima Cetakan Kedua Buku Kesatu Penerbit Literata Lintas. Media: Jakarta.

Suharli. 2006. Studi Empiris mengenai Pengaruh Profitabilitas, Leverage dan Harga Saham terhadap Jumlah Deviden Tunai, Studi pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta Periode 2002-2003. Jurnal Maksi Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya, VOL. 6 No. 2.

Tandelilin, Eduardus. 2010. Portofolio dan Investasi teori dan aplikasi, Edisi Pertama.Yogyakarta: KANISIUS.

Untung. 2009. Corporate Social Responsibility. Sinar Grafika, Jakarta.

Uswatun, Hasanah. 2003. “Analisis Pengaruh Inflasi Penerimaan Bukan Pajak dan Penerimaan Pajak Terhadap Pengeluaran Pemerintah (Rutin) Indonesiaâ€. Jakarta: PT Grafindo Persada

Van Horne, James C. and John M. Wachowicz. 2012. Fundamentals of Financial:

Management Prinsip-Prinsip Manajemen Keuangan. Penerjemah: Dewi Fitriasari dan Deny Arnos Kwary. Jakarta: Salemba Empat

Wibisono, Yusuf. 2012. “Membedah Konsep dan Aplikasi CSRâ€. Cetakan pertama dan kedua. Gresik: Fascho Publishing.

Yaparto, Frisko dan Eriandani. 2013. Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Kinerja Keuangan pada Sektor Manufaktur yang Terdaftar di Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Pada Periode 2010-2011. Calyptra: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surbaya Vol. 2 No. 1.

Yudharma, Nugrahanti, Kristanto. 2016. Pengaruh Biaya Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Kinerja Keuangan Dan Nilai Perusahaan.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.20305

Flag Counter    Â