Pengaruh Moralitas Individu dan budaya Etis Organisasi terhadap Kecenderungan Kecurangan pada Bumn Kota Bandung Sektor Transportasi dan Perkudangan

Ayu Putri, Magnaz Lestira Oktaroza, Mey Maemunah

Abstract


Abstract. The purpose of this study was to determine the effect of individual morality and ethical culture of the organization is to be cheating on SOEs in transport and storage. The research method used is descriptive method verification. Samples taken in this study were employees of state enterprises sector 4 stansportasi and warehousing.The sampling technique used is one of the techniques of probability sampling that is sample random sampling. based on the hacyl hypothesis with t test showed the value t count (8.282)> t table (1.993) and 0.000 significance value <0.05, meaning that the morality of individual positive and significant effect against cheating on SOE employees in transport and storage. Whilebased on the hacyl hypothesis with t test showed the value t count (3.447)> t table (1.993) and a significant value of 0.001 <0.05, which means that the ethical culture positive and significant effect against cheating on SOE employees in transport and storage.

Keywords: Individual Morality, Organizational Ethical Culture,Fraud.

Abstrak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh moralitas individu dan budaya etis organisasi terhadap kecurangan pada BUMN sektor transportasi dan pergudangan. Metode penelitian yang digunakan dalam adalah metode deskriptif verifikatif. Sample yang di ambil dalam penelitian ini adalah karyawan dari 4 perusahaan BUMN sektor stansportasi dan pergudangan. Tekhnik pengambilan sampel yang digunakan adalah salah satu tehnik dari probability sampling yaitu  sample random sampling.Berdasarkan hasil pengujian hipotesis denganujit  menunjukkan nilai t-hitung (8,282) > t-tabel (1,993) dan nilai signifikansi 0,000 < 0,05 , artinya bahwa moralitas individu berpengaruh positif dan signifika terhadap kecurangan pada karyawan BUMN sektor transportasi dan pergudangan. Sedangkan Berdasarkan hasil pengujian hipotesis denganuji t  menunjukkan nilai t-hitung (3,447) > t-tabel (1,993) dan nilai signifikansi 0,001< 0,05 , artinya bahwa budaya etis berpengaruh positif dan signifikan terhadap kecurangan pada karyawan BUMN sektor transportasi dan pergudangan.

Kata Kunci : Moralitas Individu, Budaya Etis Organisasi, Kecurangan

 


Keywords


Moralitas Individu, Budaya Etis Organisasi, Kecurangan

Full Text:

PDF

References


Crowe Horwarth. 2010. “IIA practice Guide : Fraud and Internal Auditâ€

Crowe Horwarth. 2010. “Playing Offense in a High-risk Environmentâ€

Hari Setianto , 2008 hal 11. Fraud Auditing Yayasan Pendidikan Internal Auditing .

H.Tobari, 2014:9. Membangun Budaya Organisasi

I

Robbins,Stephen. 2006. Perilaku Organisasi , Prentice Hall, edisi kesepuluh

Wilopo. 2006. Analis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kecenderungan

Kecurangan Akutansi: Studi Pada Perusahaan Publik dan Badan Usaha MilikNegara Di Indonesia. Simposium Nasional Akuntansi IX: Padang. 23-26gustus 2006

Wolfe, David T and Hermanson, Dana R. 2004. The Fraud Diamond: Considering the Four Elements of Fraud. CPA Journal.Vol 74 issue 12,hal.1-5




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.11874

Flag Counter    Â