Pengaruh Film “The Night Come For Us” Terhadap Persepsi Penonton Aksi Jakarta Selatan

Risky Asmawi, Hannoch tahapary

Abstract


Abstract. In today's era, film mass media is widely used by many broad audiences in disseminating very important information.discussion in the research regarding the film The Night Come For Us because it was the first Indonesian film purchased by US company Netflix in 2018, and received a positive response from the audience from that country. The formulation of the problem in this study is to see how much influence the film The Night Come For Us on the audience's perception. This study aims to understand the effect of the film The Night Come For Us on the audience's perception, and how much influence it has, as well as how they perceive the film.film The Night Come For Us is a film that received a positive response from residents of Texas, United States. The concept of this research uses the Uses and Effect theory, this theory is to see the emotions of each individual and group when using mass media, especially films.. This research method is a quantitative approach, non probability sampling method, purposive sampling technique by distributing questionnaires to respondents in the form of question sentences. The number of respondents used was 100, these respondents were obtained from the population of South Jakarta youth aged 17-25 who had watched the film The Night Come For Us calculated by the Taro Yamane formula. With the technique of collecting data, distributing questionnaires with the Likert scale method. Data analysis technique using SPSS program. The results in this study the film The Night Come For Us affect the audience's perception.

Abstrak. Saat era masa kini media massa film banyak digunakan oleh banyak khalayak luas dalam menyebarkan informasi yang sangat penting. Pembahasan dalam peneltian mengenai film The Night Come For Us karena menjadi film pertama Indonesia yang dibeli Netflix perusahaan Amerika Serikat pada tahun 2018, dan mendapatkan tanggapan positif dari penonton negara tersebut.  Rumusan masalah di penelitian ini umtuk melihat seberapa besar pengaruh film The Night Come For Us terhadap persepsi penonton. Penelitian ini bertujuan untuk memahami pengaruh film The Night Come For Us terhadap persepsi penonton, dan seberapa besar pengaruhnya, serta bagaimana persepi yang mereka timbulkan mengenai film tersebut. Film The Night Come For Us merupakan film yang mendapatkan tanggapan positif dari warga Texas, Amerika Serikat. Konsep penelitian ini menggunakan teori Uses and Effect, teori ini untuk melihat emosi dari setiap individu dan kelompok saat menggunakan media massa terutama film.. Metode penelitian ini metode pendekatan kuantitatif metode non probability sampling teknik purposive sampling dengan menyebarkan kuesioner kepada responden berbentuk kalimat pertanyaan. Jumlah responden yang digunakan adalah 100, responden ini didapatkan dari populasi anak muda Jakarta Selatan berusia 17-25 yang telah menonton film The Night Come For Us dihitung dengan rumus taro yamane. Dengan teknik pengumpulan data menyebarkan kuesioner dengan metode skala likert. Teknik analisis data dengan menggunakan program SPSS. Hasil dalam penelitian ini film The Night Come For Us mempengaruhi persepsi penonton.


Keywords


Komunikasi Massa, Media Massa, Media Film, Film Bergenre Aksi

Full Text:

PDF

References


Book

Ayawaila, G. R. (2008). Dokumenter, dari Ide sampai ProduksI.

Azwar, S. (2017). Metode Penelitian Psikologi. Pustaka Pelajar.

Bungin, B. (2006). Sosiologi Komunikasi Teori, Paradigma, dan Diskursus Teknologi Komunikasi di Masyarakat,. Kencana Prenada Media Group.

Bordwell, D. dan K. T. (2008). Film Art An Introduction. The McGraw-Hill.

Cangara, H. (2010). Pengantar Ilmu Komunikasi. Rajawali Pers.

Effendy, O. U. (2000). Ilmu Teori dan Filsafat Komunikasi. PT.Rosdakarya.

Effendy, O. U. (2003). Ilmu, teori dan filsafat komunikasi. Citra Aditya Bakti.

H. Misbach Yusa Biran. (2009). Peran Pemuda Dalam Kebangkitan Film Indonesia.

Mulyana, D. (2014). Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar (18th ed.). PT. Remaja Rosdakarya,.

Neale, S. (2000). Film , Cinema , Genre. University of Exeter.

Nurudin. (2015). Pengantar Komunikasi Massa. Rajawali Pers.

Rachmawati. (2014). Metodologi Penelitian Kualitatif dalam Riset Keperawatan. PT Raja Grafindo Persada.

Santrock, J. W. A. (2003). Adolescence. Perkembangan Remaja. (6th ed.). Erlangga.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. PT alfabet.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R & D. C.V Alfabeta.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). C,V Alfabeta.

Walgito, B. (2010). Pengantar Psikologi Umum. C.V Andi.

Book Chapter

Creswell, J. . (2013). Research Design (Pendekatan Kualitatif, Kuantitatof dan Mixed) Edisi Revisi. Pustaka Belajar.

Indonesia, R. (2009). Undang - Undang Republik Indonesia No 33. 2(5), 255. ???

Mulyana, D. (2014). Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar (18th ed.). PT. Remaja Rosdakarya,.

Rahmat, P. S. (2009). Penelitian Kualitatif. Jurnal Equilibrium, 5, 40–57

Rakhmat, J. (2005). Psikologi Komunikasi Edisi Revisi. PT. Remaja Rosdakarya.

Journal Article

Firdausyi, A., & Anggraini, R. (2020). Pengaruh Konten Program TV Magazine Terhadap Minat Menonton. InterKomunika, 2(1), 58–70.

Gunshaputra, A., & Anggraini, R. (2020). Pengaruh Program Acara Televisi Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Masyarakat Pondok Labu Jakarta Selatan. 2(1), 16–30.

Novalia, A. W. A. (2018). Pengaruh Program 86 Net Tv Terhadap. Jurnal Pustaka Komunikasi, 1(1), 147–154.

Journal Article On Website

Balai Pusat Statistik Kota Administrasi Jakarta Selatan. (2020). https://selatan.jakarta.go.id/page-statistik-kependudukan

Website

The Night Comes For Us Dapat Pujian Pembuat Deadpool - Seleb Tempo.co. (n.d.). Retrieved July 1, 2021, from https://seleb.tempo.co/read/1139238/the-night-comes-for-us-dapat-pujian-pembuat-deadpool

Andryan, Y. (2018). Sinopsis & Review The Night Come For Us, Sangat Menegangkan. https://bacaterus.com/review-the-night-come-for-us/

Ardiyanti, H. (2020). Perfilman Indonesia: Perkembangan Dan Kebijakan, Sebuah Telaah Dari Perspektif Industri Budaya Cinema in Indonesia: History and Goverment Regulation, a Cultural Industry Perspective. Jurnal.Dpr.Go.Id, 22(August), 163–179. https://ia801605.us.archive.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v8i1.31713

Flag Counter   Â