Pengaruh Gaya Siaran terhadap Sikap Pendengar

Ardiansyah Ardiansyah, Endang Setiowati

Abstract


Abstract. This study discusses the influence of the Broadcast Style Broadcast of "Sunset Trip" Program in Prambors radio on Listener's Attitude. To make a research design and analyze research results using the theory of Uses and Effects. and the concepts of broadcast style and audience attitude. This study uses the positivism paradigm with a quantitative approach and survey methods. The population used is the Instagram follower @prambors, amounting to 34,200 people as of July 22, 2019. Samples totaling 100 people were taken using the Taro Yamane formula with a sampling error of 10%. The sampling technique was using purposive non probability sampling with the listener criteria is listening the Sunset Trip program at least 2 (two) episodes per week. The results show that the influence of the Broadcast Style of the “Sunset Trip†Program on Listener Attitude is Significant. This research is expected to be a reference, knowledge, and insight for fellow students and the general public towards the Radio media. This research is also expected to provide input to Jakarta's Prambors radio, and especially the broadcasters of the "Sunset Trip" program, Ilham Ramdana and Kreshna Julio, so that they are always be the broadcasters who can be role models for their listeners. And hopefully it can be useful for radio listeners by getting information and learning values from the radio. And it is also expected to be useful for myself as a researcher of radio.

Keywords: Broadcast Style, Media Use, Listener’s Attitude

Abstrak. Penelitian ini membahas tentang pengaruh Gaya Siaran Penyiar Program “Sunset Trip†di radio Prambors  terhadap Sikap Pendengar. Untuk membuat desain penelitian dan menganalisis hasil penelitian menggunakan teori Uses and Effect. dan konsep Gaya Siaran serta Sikap Pendengar. Penelitian ini menggunakan paradigma positivisme dengan pendekatan kuantitatif dan metode survey. Populasi  yang digunakan adalah follower Instagram @prambors yang berjumlah 34.200 orang per tanggal 22 Juli 2019. Sampel berjumlah 100 orang yang diambil dengan menggunakan rumus Taro Yamane dengan sampling error sebesar 10%. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan non probability sampling jenis purposive dengan kriteria pendengar program Sunset Trip minimal 2 (dua) edpisode per minggu. Hasil penelitian menunnjukkan bahwa pengaruh Gaya Siaran Penyiar Program Sunset Trip terhadap Sikap Pendengar adalah Signifikan.  Penelitian ini juga diharapkan menjadi referensi, ilmu, dan wawasan bagi sesama mahasiswa serta masyarakat umum terhadap media Radio. Penelitian ini diharapkan bisa memberikan masukan kepada radio Prambors Jakarta, dan terutama penyiar program “Sunset Trip†yaitu Ilham Ramdana dan Kreshna Julio agar selalu menjadi penyiar yang dapat menjadi panutan buat pendengarnya. Serta diharapakan dapat bermanfaat bagi pendengar radio dengan mendapatkan informasi dan nilai didik dari radio. Dan juga diharapkan dapat bermanfaat bagi saya sendiri sebagai peneliti terhadap radio.

Kata Kunci: Gaya Siaran, Penggunaan Media, Sikap


Keywords


Gaya Siaran, Penggunaan Media, Sikap

Full Text:

PDF

References


Angel, J. F., Blackwell, R. D., & Miniard, P. W. (1993). Consumer Behavior. Orlando, Florida: The Dryden Press.

Bari, M. H. (1995). Teknik dan Komunikasi Penyiar Televisi - Radio - MC Sebuah Pengetahuan Praktis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Bryman, A. (2008). Sosial Research Methods. Third Edition. New York: Oxford University Press.

Bungin , B. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

C, M., & Keith. (2000). Stasiun Radio Pemrograman. Boston: Butterworth-Heineman.

Sumarwan, U. M. Dr. Ir. (2003). Perilaku Konsumen. Teori dan Penerapannya dalam pemasaran. Jakarta Selatan: Ghalia Indonesia.

Ghozali, I. (2005). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Diponegoro.

Hastono, S. P. (2001). Metoide Riset Analisis. Depok: Universitas Indonesia.

Hullen, P., & Karg, T. (2009). Panduan untuk Jurnalis Radio. Jakarta: PPMN dan FES.

Keith, & Micahel C. (2000). Stasiun Radio Pemrograman. Boston: Butterworth-Heineman.

Kriyantono, R. (2014). Teknis Praktis Riset Komunikasi. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Loudon, D. L., & Della, B. A. (1993). Consumer Behavior :Concept and Aplication. 4th Edition. New York: McGraw-Hill.

M.Romli, A. S. (2017). Manajemen Program dan Teknik Produksi Siaran rdio. Bandung: Nuansa Cedekia publishing and printing.

Morissan. (2012). Metode Penelitian Survey. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Perangin-Angin, & Amelia, N. R. (2019, July 3). 1 samapi 4. Retrieved from Program Acara Sunset Trip di Radio Prambors dan Minat Mendengar (Studi Korelasional Pengaruh Program Acara Sunset Trip di Radio Prambors Terhadap Minat Mendengar di Kalangan Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara): http://repositori.usu.ac.id/handle/123456789/4694

Peter, J. P., & Olson,, J. C. (1999). Consumer Behaviour and Marketing Strategy. Homewood: IL: Irwin.

Prambors. (2019, Juli 15). Retrieved from Prambors: https://www.pramborsfm.com/

Prayudha, H. (2004). RADIO, Suatu Pengantar untuk Wacana Praktik Penyiaran. Malang: Bayumedia Publisher.

Rakhmat, J. (2005). Metode Penelitian Komunikasi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Riduwan, A. (2006). Metode dan Teknik Menyusun Tesis. Bandung: Alfabeta.

Schiffman, L., & Kanuk, L. L. (1994). Consumer Behaviour. New Jersey: Prentice Hall.

Senjaya, S. D. (2007). Teori Komunikasi. Jakarta: Universitas Terbuka.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sumarwan, U. (2003). PERILAKU KONSUMEN, Teori dan Penerapannya Dalam Pemasaran. Jakarta Selatan: Ghalia Indonesi.

Suprapranata, S. (2004). Analisis, Validitas, Reliabilitas, dan Interpretasi Hasil Tes. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Taniredja, T., & Mustafidah, H. (2011). Penelitian Kuantitatif (Sebuah Pengantar). Bandung: Alfabeta.

Umar, H. (2002). Metode Riset Bisnis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Umum.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v7i1.27254

Flag Counter   Â