Analisis Framing Pada Pemberitaan Kasus Rkuhp di Metro Tv

Filza Dwi Ramadhani, Kresno Yulianto

Abstract


Abstract. The news media in the news of the ratification of UU KPK and RKUHP has been charged with controversy and is a popular issue in Indonesian news media. This research examines the news broadcast program regarding the ratification of UU KPK and RKUHP that were posted on metro TV media throughout September 2019. Researchers are using entman framing analysis, which is how the media packs news from an event that can be seen from the four devices (Define Problems, Categorize Causes, Make Moral Judgement and Treatment Associations )  to determine how  metro TV frames news in the daytime metro program by going deeply analyzes. The research method is qualitative research.. In the study, researchers have also given more attention to interpretation and data collection through their study of text and documentary.

Keyword: Framing, mediaframing, news, UU KPK, RKHUP

Abstrak. Media massa dalam pemberitaan pengesahaan UU KPK dan RKUHP dinilai menuai kontroversi dan menjadi isu yang hangat dalam media massa Indonesia. Penelitian ini meneliti program tayangan pemberitaan  mengenai  pengesahan UU KPK dan RKUHP yang ada di media Metro TV sepanjang September 2019. Peneliti menggunakan analisis Framing model Entman, yaitu bagaimana media mengemas berita dari suatu peristiwa yang dapat dilihat dari empat perangkat (Define problem, Diagnose Causes, Make Moral Judgement and Treatment Recommendation)  untuk  mengetahui bagaimana Metro TV membingkai berita di program metro siang dengan menganalisis sedalam-dalamnya. Metode penelitian merupakan penelitian kualitatif. Dalam penelitian ini, peneliti juga lebih memperhatikan interpretasi dan  mengumpulkan data dengan  telaah  teks dan dokumentasi.

Kata Kunci: Framing, mediaframing, berita televisi, UU KPK, RKHUP


Keywords


Framing, mediaframing, berita televisi, UU KPK, RKHUP

Full Text:

PDF

References


Assegaf, D. (2005). Jurnalistik Media Kini. Ghalia Indonesia.

Dan, V., & Ihlen, O. (2011). Framing expertise: a crosscultural analysis of success in framing contests. In Journal of Communication Management (Vol. 15, Issue 4). https://doi.org/10.1108/13632541111183352

Eriyanto. (2002). ANALISIS FRAMING Kontruksi, Ideologi, dan Politik Media. LKiS Yogyakarta.

Margianto, J. H., & Syaefullah, A. (2006). Media online: Pembaca, laba, dan etika: Problematika praktik jurnalisme online di Indonesia. Majalah Pusat Dokumentasi ELSAM, 33.

Moleong. L. J. (2004). Metode Penelitian Kualitatif: Edisi Revisi. Remaja Rosdakarya.

Romli, A. syamsul M. (2012). Jurnalistik Online:Panduan Praktis Mengelola Media Online. Nuansa Cendikia.

Santana, S. K. (2005). Jurnalise Kontemporer. Yayasan Obor Indonesia.

Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Alfabeta.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v7i1.27188

Flag Counter   Â