Tinjauan Pengukuran Smoker Identity pada Mahasiswa

Adellia Aulia Raganiz, Stephani Raihana Hamdan

Abstract


Abstract. Cigarette contains dangerous toxics that cause various diseases both for active smokers and third-hand smokers. The percentage of active smokers in Indonesia has reached 46.16% which number is almost close to the half of the total population (quoted by Rosadi 2014 and Pirnando, 2015). Smokers assume that smoking is a part of themselves and assume that smoking is a necessity so that they are difficult to get away from cigarettes. But they also want to break away from not smoking or stop smoking it's just that they feel difficulties and confusion to stop smoking strategies. The existence of this phenomenon is necessary to know the smoker identity of smokers. The results of this study there are factors forming smoker identity, it is necessary to study the literature about smoker identity.

Keywords: Smoker identity, Cigarettes,College Student, Measurement


Abtrak. Rokok merupakan benda yang sangat membahayakan karena dapat menyebabkan banyak penyakit bagi para perokok aktif maupun perokok pasif. Namun, pada kenyataannya perokok aktif di Indonesia sangat banyak yaitu berjumlah 46,16% dari jumlah populasi. (dalam, Rosadi 2014 dan Pirnando 2014).  Para perokok menganggap bahwa rokok adalah bagian dari dirinya dan menganggap bahwa rokok adalah suatu kebutuhan sehingga meraka sulit untuk melepaskan diri dari rokok. Namun mereka juga ingin melepaskan diri untuk tidak merokok atau berhenti merokok hanya saja mereka merasa kesulitan dan kebingungan untuk melakukan strategi berhenti merokok. Adanya fenomena tersebut maka perlu mengetahui smoker identity para perokok. Hasil dari penelitian ini terdapat faktor-faktor pembentuk smoker identity, maka perlu dikaji literatur tentang smoker identity.

Kata Kunci: Smoker identity, Rokok, Mahasiswa, Pengukuran.



Keywords


Smoker identity, Cigarettes,College Student, Measurement

Full Text:

PDF

References


-----------------. Kamus Besar Bahasa Indonesia. [Online]. Tersedia di kbbi.kemdikbud.go.id/entri/religius. Diakses 11 januari 2017

Ahmad, M., Ibrahim, M., Ab Rahman, A., Musa, K., Mohd Zin, F., Mohd Zain, R., … Idris, N. (2019). Development and Validation of Positive Smoker Identity Questionnaire (PSmoQi): A New Instrument for Smoking Cessation Correlates. International Journal of Environmental Research and PublicHealth,16(3),351.doi:10.3390/ijerph16030351

Dupont, P., Tack, V., Blecha, L., Reynaud, M., Benyamina, A., Amirouche, A., & Aubin, H.-J. (2015). Smoker’s identity scale: Measuring identity in tobacco dependence and its relationship with confidence in quitting. The American Journal on Addictions, 24(7), 607–612.doi:10.1111/ajad.12272

Fridewa,Dulu,B. (2016). Hubungan Sikap Dan Persepsi Gambar Dampak Kesehatan Terhadap Perilaku Merokok di SMA Negeri 1 Bantarbolang. Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Program sarjana Ilmu Keperwatan.

Hamdan, Stephani R, Putri, Diah W & Yulianti. (2015). Faktor Kontrol Perilaku Merokok Pada Anak Sekolah Dasar. Bandung : Prosiding SnaPP Kesehatan Vol 1, No,1, Th, 2015 halaman 9-13.

Hamdan, Stephani R. (2015). Pengaruh Peringatan Bahaya Rokok Bergambar pada Intensi Berhenti Merokok. Bandung : Mimbar , Vol 31,No. 1, 2015 halaman 241-250.

Hertel, A. , & Mermelstein, R.J. (2016). Smoker Identity development among adolescents who smoker. Psychology of Addictive Behaviors,30(4),475483.doi:10.1037/adb0000171

Mubarak, Ali, Hamdan, Stephani R, Sumarna, Eggy P. (2014). Studi Kontribusi Faktor Determinan Intensi Merokok Dalam rangka pencegahan perilaku merokok pada siswa Sekolah Dasar di Kota Bandung. Bandung : Prosiding Sosial, Ekonomi, dan Humaniora, Vol.4, No.1, Tahun 2014 halaman 36-46.

Okoli, C. T. C., Torchalla, I., Ratner, P. A., & Johnson, J. L. (2011). Differences in the smoking identities of adolescent boys and girls. Addictive Behaviors, 36(1-2), 110115.doi:10.1016/j.addbeh.2010.09.004

Pambudi, Risdi Dwi,. (2017). Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Kesehatan Reproduksi dengan Respon Mahasiswa Terhadap LGBT (Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender). Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Program Sarjana Pendidikan Dokter.

Sianipar, Misriana. (2015). Hubungan sikap terhadap iklan rokok dankonformitas teman sebaya dengan perilaku merokok. Di terbitkan UIN Sultan Kasim Riau : Fakultas Psikologi.

Sukmana, T. ( 2011). Mengenal Rokok dan Bahayanya. Jakarta, Indonesia : Be Champion.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.16902

Flag Counter    Â