Efektivitas Instagram Sebagai Media Komunikasi Pemasaran Bisnis Online Busana Muslin Inayalooks

Mely Susanti, Zulfebriges Zulfebriges

Abstract


Abstract. Today's social media has become a trend in marketing communication. Social media is an online media, with users being able to easily participate, share and create content including blogs, social networks, wikis, forums and the virtual world. Inayalooks is one of the many online businesses that use social media as a means of communicating with consumers. Through promotions carried out on social media, it is expected to increase sales volume in Inayalooks products. The purpose of this research is to find out the effectiveness of using social media Instagram as an online marketing communication media for Inayalooks Muslim clothing. The type of research used is descriptive research with a quantitative approach. The data analysis technique used is quantitative descriptive analysis which consists of 3, namely data processing, organizing, and data discovery results. The results of this study indicate that from the results of questionnaires to 100 respondents, the average yield of 304.3 or 60.9 and in the category of "quite effective" means that the use of Inayalooks Instagram social media as a marketing communication media by the company is considered effective. in increasing sales volume on Inayalooks products. As for the participation of followers in accessing Instagram accounts, Inayalooks is still less active, as can be seen from several respondents who rarely sign likes on Inayalooks Instagram posts. In addition followers also rarely pay attention to promotions that are on the Inayalooks Instagram account. So that the lack of participation of followers in accessing Instagram account Inayalooks causes good communication that occurs between consumers and the company even though the goal of increasing sales volume from Inayalook products is not achieved.

Keywords: Effectiveness, Marketing Communication, Social Media, Instagram

Abstrak. Media sosial saat ini telah menjadi trend dalam komunikasi pemasaran. Media sosial adalah sebuah media online, dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan isi meliputi blog, jejaring sosial, wiki, forum dan dunia virtual. Inayalooks merupakan satu dari sekian banyaknya bisnis online yang memanfaatkan media sosial sebagai sarana berkomunikasi dengan konsumen. Melalui promosi yang dilakukan di media sosial diharapkan meningkatkan volume penjualan pada produk Inayalooks. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas penggunaan media sosial Instagram sebagai media komunikasi pemasaran bisnis online Busana Muslim Inayalooks. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis  deskriptif kuantitatif yang terdiri dari 3 yaitu pengolahan data, pengorganisasian, dan data penemuan hasil. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dari hasil penyebaran kuesioner kepada 100 responden didapatkan hasil rata-rata sebesar 304,3 atau 60,9 dan berada pada kategori “cukup efektif†artinya penggunaan media sosial Instagram Inayalooks sebagai media komunikasi pemasaran yang dilakukan perusahaan dinilai sudah cukup efektif dalam meningkatkan volume penjualan pada produk Inayalooks. Adapun pada partisipasi followers dalam mengakses akun Instagram Inayalooks masih kurang aktif hal tersebut terlihat dari beberapa responden jarang memberi tanda like pada postingan Instagram Inayalooks selain itu followers juga jarang memperhatikan promosi-promosi yang ada pada akun instagram Inayalooks. Sehingga kurangnya partisipasi followers dalam mengakses akun instagram Inayalooks menyebabkan baik komunikasi yang terjadi diantara konsumen dan perusahaan maunpun tujuan dari meningkatnya volume penjualan dari produk Inayalook tidak tercapai. 

Kata Kunci : Efektivitas, Komunikasi Pemasaran, Media Sosial, Instagram


Keywords


Efektivitas, Komunikasi Pemasaran, Media Sosial, Instagram

Full Text:

PDF

References


Atmoko Dwi, Bambang. 2012. Instagram Handbook Tips Fotografi Ponsel. Jakarta: Media Kita

Effendy, Onong Uchjana. 1989. Kamus Komunikasi. Bandung: PT. Mandar Maju

Effendy, Onong Uchjana. 2000. Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Effendy, Onong Uchjana. 2003. Ilmu, teori dan filsafat komunikasi. Bandung: Citra Aditya Bakti

Kotler, Philip dan Kevin Lane Keller. 2009. Manajemen Pemasaran, Jilid 1 Edisi ke – 12. Jakarta: PT. Macaman Jaya Cemerlang

Mayfield, Antony. 2008.What Is Sosial Media.ICrossing

Mondry. 2008. Pemahaman Teori dan Praktek Jurnalistik. Penerbit: Ghalia Indonesia.

Purba, Amir, dkk. 2006. Pengantar Ilmu Komunikasi. Medan: Pustaka Bangsa Perss.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Cetakan ke 17. Bandung: Alfabeta




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.17390

Flag Counter   Â