Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan dan Agency Cost terhadap Return Saham

Laili Fitri Maddaniah Nurkharomi, Nurdin Nurdin, Azib Azib

Abstract


Abstract. This study aims to examine the development of growth companies, the agency cost, and to examine the effect of the company's growth, and agency cost on stock returns. The object of this study is a company registered in LQ45 Index in the period 2013-2015. The method used is the method dekskriptif and verification. While the coefficient of determination and analysis tools for testing hypotheses F test for hypothesis testing and simultaneous partial t test.The result of the correlation value variable simultaneous growth of the company, and the cost to the Agency Return stake of 0.043. This means there is no strong effect between the Company and Ageency Cost Growth to Return Shares. The coefficient of determination obtained square r = 0.002 means that the variable Return Shares can be explained by the variable Perussahaan and Agency Cost Growth of 2% while the remaining 98% is explained by other factors not examined. Results of testing Taken together (simultaneously) is not a significant difference between the growth of the Company, and Agency Cost to Return Shares. And the results of the tests Partially no significant difference between the growth of the company, and the Agency cost to Return stock.


Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti perkembangan pertumbuhan perusahaan, agency cost dan untuk meneliti tentang pengaruh pertumbuhan perusahaan, dan agency cost terhadap return saham. Objek penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar dalam Indeks LQ45 pada periode 2013-2015. Metode penelitian yang digunakan adalah metode dekskriptif dan verifikatif. Sedangkan alat analisis koefisien determinasi dan untuk pengujian hipotesis digunakan uji F untuk hipotesis simultan dan uji t pengujian parsial.Hasil penghitungan dari Nilai korelasi simultan variabel Pertumbuhan perusahaan, dan Agency cost terhadap Return saham sebesar 0.043. ini artinya tidak terdapat pengaruh yang kuat antara Pertumbuhan Perusahaan dan Ageency Cost terhadap Return Saham. Nilai koefisien determinasi di peroleh r square = 0,002 berarti variabel Return Saham dapat dijelaskan oleh variabel Pertumbuhan Perussahaan dan Agency Cost sebesar 0,2% sedangkan sisanya 99,8% dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak diteliti. Hasil dari pengujian Secara bersama-sama (simultan) tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara Pertumbuhan Perusahaan, dan Agency Cost terhadap Return Saham. Dan hasil dari pengujian Secara parsial tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara pertumbuhan perusahaan, dan Agency cost terhadap Return saham.


Keywords


Growth Companies, Agency Cost, Stock Return, LQ45

References


Lestari Mega. 2014. Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan, Ukuran Perusahaan, dan Agency Cost TerhadapReturn Saham. Bandung: Universitas Widyatama

Tandelilin, Eduardus. 2010. Portofolio dan Investasi – Teori dan Aplikasi, Edisi Pertama. Yogyakarta: Kanisius.

Sriwardany. 2006. Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan terhadap Kebijakan Struktural Modal dan Dampaknya terhadap Perubahan Harga Saham pada Perusahaan Manufaktur Tbkâ€. Tesis. Medan: Universitas Sumatera Utara

Jensen, M. C and Meckling, W.H. 1976. Theory of the Firm : Managerial Behavior, Agency Costs and Ownership Structure . Journal of Financial Economics, Oktober, 1976, V. 3, No. 4, pp. 305-360. Avalaible from: http://papers.ssrn.com

Komariah, et all. 2012. The Influence Of Agency Cost, Investment Risk And Profitability To Investment Decision. Yogyakarta: Forum Manajemen Indonesia ke 4.

Hamid, Isnedi, et all. 2013. Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Non Manufaktur di Bursa Efek Indonesia. E-jurnal Bung Hatta, Vol. 2 No. 1.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.6358

Flag Counter   Â