Pengaruh Budaya Organisasi dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Karyawan Pada Dinas Pariwisata Kota Bandung

Muhammad Rezza Pratama, Dudung Abdurrahman, Allya Roosalyn

Abstract


ABSTRACT-- In the world of HR management, we often find companies trying their best to make their human resources perform the best. From research (Siregar, 2014), it turns out that employee performance can be influenced by organizational culture and organizational commitment. Therefore, researchers made research to determine the influence of organizational culture, organizational commitment to employee performance at the Bandung City Tourism Office. The nature of the research is descriptive and verification. The sample technique used is probability sampling with simple random sampling type obtained as many as 75 respondents. The results of the verification data analysis show that organizational culture has a positive and significant influence on employee performance. Organizational commitment has a positive and significant effect on employee performance. Likewise, organizational culture and organizational commitment together have a positive and significant effect on employee performance. Companies are expected to pay attention to organizational culture and organizational commitment, because that way the company can improve employee performance in the company.

Keywords: employee performance, job placement and organizational culture

ABSTRAK--- Dalam dunia manajemen SDM, seringkali kita menjumpai perusahaan berusaha sekuat tenaga membuat sumber daya manusia diperusahaannya memiliki kinerja yang terbaik. Dari penelitian (Siregar, 2014).Kinerja karyawan ternyata dapat dipengaruhi oleh budaya organisasi dan komitmen organisasional. Maka dari itu peneliti membuat penelitian untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi, komitmen organisasional terhadap kinerja karyawan pada Dinas Pariwisata Kota Bandung.Sifat penelitiannya yaitu deskriptif dan verifikatif. Teknik sampel yang digunakan adalah probability sampling dengan jenis simple random sampling didapatkan sebanyak 75 responden. Hasil dari analisis data verifikatif menunjukan bahwa budaya organisasi memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Komitmen organisasional memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. begitupun budaya organisasi dan komitmen organisasinal bersama-sama memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Perusahaan diharapkan untuk memperhatikan budaya organisasi dan komitmen organisasional, sebab dengan begitu perusahaan dapat meningkatkan kinerja karyawan di perusahaan.

Kata Kunci: budaya organisasi ,kinerja karyawan dan penempatan kerja


Keywords


budaya organisasi ,kinerja karyawan dan penempatan kerja

Full Text:

PDF

References


Hasibuan, M. S. P. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Bumi

Aksana.

Hasibuan, M. S. P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia.Edisi Revisi.

Jakarta: Bumi Aksara.

Rivai,V. & Sagala,E. J. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan. Jakarta: Rajawali Pers.

Robbins, S. P. & Timothy A. J. (2015). Organizational Behaviour. New York : Upper Sadle River.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v7i1.27045

Flag Counter   Â