Analisis Pengukuran Kinerja Supply Chain Management Pada Komoditi Karet dengan Menggunakan Metode Supply Chain Operation Reference (SCOR) di CV. Core Rubber

Sekar Asih Suryantari, Muhardi Zainudin

Abstract


Abstract—This study analyzes the application of the Supply Chain Operation Reference (SCOR) Model. The purpose of this study was to determine the application of the Supply Chain model using the SCOR model by measuring the performance of Supply Chain Management at PT. Padi Perdana Mandiri by using the Model Supply Chain Operation Reference (SCOR). This type of research used in this research is descriptive quantitative and the method used is a case study. This research shows that the condition of the Supply Chain in PT. Padi Perdana Mandiri has the following metrics: POF value of 98.70%, OFCT value owned by the company for 2 days, COGS value of 30.5% and CTCCT value of company owned by 3 Hari.

Keywords: SCOR, Supply Chain     Management

Abstrak—Penelitian ini menganalisis penerapan Model Supply Chain Operation Reference (SCOR). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui penerapan model Supply Chain dengan menggunakan model SCOR dengan melakukan pengukuran kinerja terhadap Supply Chain Management di CV Core Rubber dengan menggunakan Model Supply Chain Operation Reference (SCOR). Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dan metode yang digunakan adalah studi kasus. Penelitian ini menunjukkan bahwa kondisi Supply Chain di CV Core Rubber memiliki metrik sebagai berikut: Nilai POF sebesar 98,70%, Nilai OFCT yang dimiliki perusahaan sebesar 2 hari, Nilai COGS sebesar 30,5% dan Nilai CTCCT yang dimiliki perusahaan sebesar 3 Hari

Kata Kunci: SCOR Model, Supply Chain Management


Keywords


SCOR Model, Supply Chain Management

Full Text:

PDF

References


Akhmad. 2018. Manajemen Operasi (Teori dan Aplikasi dalam Dunia Bisnis). Bogor: Azkiya Publishing.

Christopher, M. (2011). Logistics and Supply Chain Management. Fourth Edition. London: Prentice Hall

Enty Nur Hayati, 2014, Supply Chain Management (SCM) dan logistic management, hal 1

Handoko, T.H. (2010). Manajemen Produksi dan Operasi. Edisi Pertama.Yogyakarta: BPFE.

Heizer, J. dan Render, B. (2011). Operations Management, Buku 1, Edisi ke Sembilan. Jakarta: Salemba empat.

Heizer, Jay dan Barry Render. (2015), Operations Management (Manajemen Operasi), ed.11, Penerjemah: Dwi anoegrah wati S dan Indra Almahdy, Salemba empat, Jakarta.

Heizer dan Render. 2014. Manajemen Operasi. Jakarta: Salemba Empat.

Jay Heizer dan Barry Render (2010). Oprerations Management-Manajemen Operasi. Edisi 9 Buku 2. Jakarta: Salemba Empat.

Jurnal Manajemen dan Organisasi Vol II, No. 3. Desember 2011 Manajemen Rantai Pasokan dengan SCOR Model 9.0 (Studi Kasus di PT Indocement)

Mutaqin dan Hubies Vol II, No. 3. Desember 2011

Pujawan, I.N. dan Mahendrawati. (2010). Supply Chain Management. Surabaya: Guna Widya.

Pujawan, I Nyoman. 2017. Supply Chain Management Edisi 3. Surabaya: Guna Widya.

Rakhman, A., Machfud, dan Yandra Arkeman. (2018). Pengukuran Kinerja Tunggal Prakarsa Tbk). Jurnal Aplikasi Manajemen dan Bisnis, Vol. 4 No. 1, Januari 2018.

Supply Chain Management, Strategy Planning & Operation (3rd ed). Pearson Prentice Hall, New Jersey.

Sutawijaya, A. H., & Marlapa, E. (2014). Supply Chain Management: Analisis dan Penerapan Menggunakan Reference (SCOR) di PT. Indoturbine. Sumber, 106(63), 37.

Widiarto Rachbini, 2016, Jurnal Riset Manajemenn dan Bisnis Vol 1, hal 1-2

Widyarto, Agus. 2012. Peran Supply Chain Management dalam Sistem Produksi dan Operasi Perusahaan. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta. Jurnal. Vol.16




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v6i2.24374

Flag Counter   Â