Pengaruh Store Atmosphere dan Lokasi terhadap Keputusan Pembelian pada Restoran Sate S.O.S di Kota Bandung

Tazqiyah Fikriah Nur Baiti, Ratih Tresnati, Moch Malik

Abstract


Abstract. The purpose of this research is to find out the application of Store Atmosphere at Sate S.O. S Restaurant, to know the location at Sate restaurant S.O. S and to know the purchase decision at Sate restaurant S.O. S and to find out how big the Store influences Atmosphere and location against purchase decision. This research activity is done at Sate restaurant S.O. S in Bandung City.The research method used is a survey method. The types of research implemented are quantitatively verifiable. The sampling techniques used are non probability purposive sampling. The samples in this study were 100 respondents who visited the Sate restaurant S.O.S. The data collection techniques used were questionnaires. The data analysis method used is a multiple linear regression analysis to know the data analysis used by independent variables with dependent variables. The results of the test stated that (1) the Store Atmosphere variable partially influential to the purchase decision means that the proposed hypothesis could be accepted. (2) A partial location variable has a significant effect on purchasing decisions, the proposed hypothesis may be acceptable. (3) simultaneously the variable Store Atmosphere and the location of significant influence on the purchase decision at Sate restaurant S.O.S.

Keywords: Store Atmosphere, location, Purchase Decision

Abstrak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan Store Atmosphere di Restoran Sate S.O.S,untuk mengetahui Lokasi di Restoran Sate S.O.S dan untuk mengetahui Keputusan pembelian di Restoran Sate S.O.S dan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Store Atmosphere dan Lokasi terhadap Keputusan Pembelian. Kegiatan penelitian ini dilakukan pada Restoran Sate S.O.S di Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey. Jenis penelitian yang dilaksanakan bersifat kuantitatif verifikatif. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah non probability purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah 100 orang responden yang berkunjung ke Restoran Sate S.O.S. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda untuk mengetahui analisis data yang digunakan variabel independen dengan variabel dependen. Hasil pengujian ini menyatakan bahwa (1) Variabel Store Atmosphere secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian artinya Hipotesis yang diajukan dapat diterima. (2) Variabel lokasi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, Hipotesis yang diajukan dapat diterima. (3) secara simultan variabel Store Atmosphere dan Lokasi berpengaruh signifiikan terhadap Keputusan Pembelian pada Restoran Sate S.O.S.

Kata kunci: Store Atmosphere, Lokasi, Keputusan Pembelian


Keywords


Store Atmosphere, Lokasi, Keputusan Pembelian

Full Text:

PDF

References


Berman, B dan J.R Evans, 2018. Retail Management: A Strategic Approach (13th ed.) New Jersey:Prentice Hall inc.

Dwi Bagus Kurniawan dan Eko Boedhi Santoso 2018 “Pengaruh Store Atmosphere dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di Café Bukit Delight Malang. Jurnal Aplikasi Bisnis Vol 4 2018.

Kotler, Philip & Kevin Lane Keller.2016. Marketing Management,Pearson Education,Inc.Jakarta: Erlangga.

Dede R.Oktini dan Eka Murti Oktaviani.2019 “Pengaruh Store Atmosphere dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelianâ€(survei pada konsumen Mutiara Super Kitchen Jl.Kopo No.147 Bandung).Proding Manajemen Volume 5,No 1,Tahun 2019.

Kotler, Philip & Amstrong.G.2018. Principles of Marketing. Edisi 15 Global Edition. Pearson.

Tjiptono, Fandy. 2015. Pemasaran Jasa,Jakarta : Gramedia Cawang.

Utami, Christina Widya. 2010. Manajemen Ritel Edisi 2: Strategi dan Implementasi Operasional Bisnis Ritel Modern di Indonesia. Jakarta: Salemba Empat




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v6i1.19781

Flag Counter   Â