Hubungan antara Komunikasi Antarpribadi Humas PT Dirgantara Indonesia (Persero) dengan Sikap Wartawan terhadap Perusahaan

Ai Siti Aisah, M Husen Fahmi

Abstract


Abstract. News coverage about a company in the mass media can be positive or negative. The management of the of mass media as an external public PT. Dirgantara Indonesia (Persero) become very important. The mass media management can be done through good communication relationship between a Public Relations with media relationnya. Interpersonal communication with journalists can be a good determinant of badly relations with one organization of mass media. The ability of interpersonal relationship is very good media relations support the company. Purpose of change the public attitude towards particular issues or build a lasting positive image begins with changing the view of the journalists of mass media against PT. Dirgantara Indonesia (Persero). Interpersonal communication that has been built by the company still gives rise to a difference in attitude of journalists against the company. The research was carried out using the method korelasional which aims to find out whether there is a relationship between variables (X) interpersonal communications conducted by public relations PT. Dirgantara Indonesia (Persero) with a bound variable (Y) the attitude of journalists against the company. Researchers using random sampling, the taking of sampelnya is taken from the sample framework is then performed using the calculation formula Slovin. The results of the calculation using the formula Slovin then there are results of the 41 samples of openness, empathy, supportiveness, possitiveness, equality and attitude (cognitive, affective, and konatif) of journalists. Then the respondents were given a questionnaire that contains a number of questions related to. Furthermore the data generated from a when tested using the Spearman rank correlation formula was elevated to measure any variables using ordinal scales. So the conclusion that is there is the relationship between interpersonal communication public relations PT. Dirgantara Indonesia (Persero) with the attitude of journalists against the company.

Keywords: Interpersonal Communication, Public Relations, Attitudes

Abstrak. Pemberitaan mengenai sebuah perusahaan di media massa bisa bersifat positif maupun negatif. Pengelolan media massa sebagai publik eksternal PT. Dirgantara Indonesia (Persero) menjadi sangat penting. Pengelolaan media massa tersebut dapat dilakukan melalui hubungan komunikasi yang baik diantara seorang Public Relations dengan media relation-nya. Komunikasi antarpribadi dengan wartawan bisa menjadi penentu baik buruknya hubungan perusahaan dengan media massa. Kemampuan menjalin hubungan antarpribadi tersebut sangat menunjang baiknya media relations perusahaan. Tujuan mengubah sikap publik terhadap isu tertentu atau membangun citra positif yang awet diawali dengan mengubah pandangan wartawan media massa terhadap PT. Dirgantara Indonesia (Persero). Komunikasi antarpribadi yang telah dibangun oleh perusahaan masih menimbulkan perbedaan sikap wartawan terhadap perusahaan. Masih kurangnya pemberitaan mengenai perusahaan di media massa. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode korelasional yang bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara variabel bebas (X) yaitu komunikasi antarpribadi yang dilakukan oleh Humas PT. Dirgantara Indonesia (Persero) dengan variabel terikat (Y) sikap wartawan terhadap perusahaan. Peneliti menggunakan random sampling, yang pengambilan sampelnya diambil dari kerangka sampel kemudian dilakukan perhitungan menggunakan rumus Slovin. Hasil perhitungan menggunakan rumus Slovin maka terdapat hasil 41 sampel dari wartawan media cetak, media online dan media elektronik. Kemudian responden diberi kuesioner yang berisi sejumlah pertanyaan yang berhubungan dengan keterbukaan (openness), empati (empathy), sikap mendukung (supportivenessi), rasa positif (positiveness), dan kesetaraan (equality) dan sikap wartawan yaitu kognitif, afektif, konatif terhadap perusahaan. Selanjutnya data yang dihasilkan dari angket diuji dengan menggunakan rumus korelasi Rank Spearman, sebab alat ukur masing-masing variabel menggunakan skla ordinal. Sehingga diperoleh kesimpulan yaitu terdapat hubungan antara komunikasi antarpribadi Humas PT. Dirgantara Indonesia (Persero) dengan sikap wartawan terhadap perusahaan.

Kata Kunci: Komunikasi Antarpribadi, Public Relations, Sikap


Keywords


Interpersonal Communication, Public Relations, Attitudes

Full Text:

PDF

References


Agung, I Gusti Ngurah. 2001. Statistika Analisis Hubungan Kausal Berdasarkan Data Kategorik. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Azwar, Saifuddin. 2007. Sikap Manusia: Teori dan Pengukurannya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Bajari, Atwar. 2015. Metode Penelitian Komunikasi: Prosedur, Tren, dan Etika. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Butterick, Keith. 2013. Pengantar Public Relations : Teori dan Praktik. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada.

DeVito, Joseph. 1997. Human Communication. Penerjemah: Ir. Agus Maulana MSM. Jakarta.

DeVito, Joseph. 2011. Komunikasi Antarmanusia : Edisi Kelima. Tangerang Selatan: KARISMA Publishing Group

Effendy, Onong Uchjana. 1999. Hubungan Masyarakat. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Hardjana, Agus. 2003 Komunikasi Interpersonal dan Interpersonal. Yogyakarta: Kanisius.

Iriantara, Yosal. 2005. Media Relations: Konsep, Pendekatan dan Praktik. Bandung: Simbosa Rekatama Media.

Mulyana, Deddy. 2012. Ilmu Komunikasi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Partao, Zainal Abidin.2006. Media Relations: Strategi Meraih Dukungan Publik. PT. Percetakan Penebar Swadaya.

Rakhmat, Jalaluddin. 2005. Psikologi Komunikasi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Rakhmat, Jalaluddin. 2009. Metode Penelitian Komunikasi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Rakhmat, Jalaludin. 2012. Metode Penelitian Komunikasi. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Sinambela, Lijan Poltak. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sugiyono, 2010. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Yulianita, Neni. 2012. Dasar-Dasar Public Relations. Bandung: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Islam Bandung (LPPM UNISBA).

Sumber Lain:

Sari, Kartika Apriliya. 2009. Hubungan antara Komunikasi Antarpribadi Dokter dan Pasien dengan Kepuasan Pelayanan Kepada Pasien. Skripsi. Bandung: Program Sarjana Universitas Islam Bandung.

Benyamin, Karimah, Abriyoso. 2012. Hubungan Efektifitas Komunikasi Antarpribadi dalam Keluarga dengan Motivasi Belajar Anak di Sekolah. Skripsi. Bandung: Program Sarjana Universitas Padjajaran.

Company Profile PT. Dirgantara Indonesia (Persero)

Daftar Nama Wartawan Media Relations PT. Dirgantara Indonesia (Persero)




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.9416

Flag Counter   Â