Gambaran Tingkat Pengetahuan tentang Infeksi Menular Seksual dan Kejadian Infeksi Menular Seksual pada Remaja

Veranidha Ashanti, Eka Nurhayati, Tjoekra Roekmantara

Abstract


Abstract. One of the groups at risk of contracting sexually transmitted infections (STIs) is adolescents. Lack of knowledge about sexual problems causes adolescents to have premarital and unsafe sexual intercourse so that adolescents are at risk for STIs. One of the clinics in Bandung that provides STI services is the Mawar Clinic. The purpose of this study was to describe the level of knowledge of STIs with the incidence of STIs in adolescents at the Mawar Clinic, Bandung. This study is a quantitative descriptive with  cross sectional design. The subjects of this study were adolescents 18-24 years old who came for examination, control, or treatment at the Mawar Clinic, Bandung in 2020. The sample was taken by consecutive sampling of 54 respondents. The research instrument used a questionnaire. The results showed that the level of knowledge about STIs in adolescents at the Mawar Clinic in Bandung City mostly had good knowledge, as many as 30 respondents or 56% and the incidence of STIs in adolescents at the Mawar Clinic in Bandung City who experienced STIs and non-STIs was the same, namely 50%.


Key words: Adolescents, STI incidence, STI knowledge

Abstrak. Kelompok yang berisiko terkena Infeksi Menular Seksual (IMS) salah satunya adalah remaja. Kurangnya pengetahuan mengenai masalah seksual menyebabkan remaja melakukan hubungan seksual pranikah dan tidak aman sehingga remaja berisiko mengalami IMS. Salah satu klinik di Kota Bandung yang memberikan pelayanan IMS yaitu Klinik Mawar. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui gambaran tingkat pengetahuan IMS dengan kejadian IMS pada remaja di Klinik Mawar Kota Bandung. Penelitian ini adalah observasional deskriptif kuantitatif dengan desain cross sectional. Subjek penelitian ini adalah remaja usia 18-24 tahun yang datang melakukan pemeriksaan, kontrol, atau berobat ke Klinik Mawar Kota Bandung tahun 2020. Sampel diambil dengan cara consecutive sampling sebanyak 54 responden. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukan bahwa tingkat pengetahuan tentang IMS pada remaja di Klinik Mawar Kota Bandung sebagian besar memiliki pengetahuan yang baik yaitu sebanyak 30 responden atau 56% dan kejadian IMS pada remaja di Klinik Mawar Kota Bandung yang mengalami IMS dan non IMS adalah sama yaitu 50%.

Kata kunci: Kejadian IMS, Pengetahuan IMS, Remaja


Keywords


Kejadian IMS, Pengetahuan IMS, Remaja

Full Text:

PDF

References


Who. Sexually transmitted infections (STIs) [Internet]. www.who.int. 2019 [cited 2019 Jun 14]. Available from: https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/sexually-transmitted-infections-(stis)

Siaran Pers BKKBN No. RILIS/127/B4/BKKBN/2019. Kesehatan Reprodroduksi yang Kuat Menjadi Peluang Peningkatan Kualitas Penduduk [Internet]. 2019 [cited 2019 Nov 20]. Available from: https://www.bkkbn.go.id/detailpost/kesehatan-reproduksi-yang-kuat-menjadi-peluang-peningkatan-kualitas-penduduk

Dinas Kesehatan Kota Bandung. Laporan Infeksi Menular Seksual (IMS). Bandung; 2017.

Dinas Kesehatan Kota Bandung. Laporan Infeksi Menular Seksual (IMS). Bandung; 2018.

Dinas Kesehatan Kota Bandung. Laporan Infeksi Menular Seksual (IMS). Bandung; 2019.

Klinik Mawar Kota Bandung. Data Klinik mawar. Bandung; 2019.

Najmah. Epidemiologi Penyakit Menular. Cetakan pe. Ismail T, editor. Jakarta: CV. Trans Info Media; 2016.

Kusumaryani M. Ringkasan Studi “Prioritaskan Kesehatan Reproduksi Remaja Untuk Menikmati Bonus Demografi .†FEB UI. 2017;1–5.

Pusat data dan informasi kementrian kesehatan RI. Situasi Kesehatan Reproduksi Remaja. Jakarta; 2017.

Nari J, Shaluhiyah Z, Nugraha P. Analisis Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian IMS pada Remaja di Klinik IMS Puskesmas Rijali dan Passo Kota Ambon. J Promosi Kesehat Indones. 2015;10(2):131–142.

Fitria F, Purwara BH, Tarawan VM. Effect of Integrated Reproductive Health Learning Module Application on Student’s Motivation and Learning Satisfaction in Junior High School. Glob Med Heal Commun. 2019;7(2):100–107.

Nasional badan kependudukan dan keluarga berencana, Statistik B pusat, Kesehatan K. Survei Demografi Dan Kesehatan : Kesehatan Reproduksi Remaja. Jakarta; 2017.

Astuti DY, Santoso S, Estiwidani D. Hubungan Tingkat Pengetahuan dengan Kejadian Infeksi Menular Seksual pada Wanita Usia Subur di Puskesmas Sleman. 2017.

Ariasih RA, Sabilla M. Pengetahuan dan Pengalaman Wanita Pekerja Seks dalam Pencegahan Infeksi Menular Seksual di Panti Sosial Karya Wanita Mulya Jaya Jakarta. J Kedokt dan Kesehat. 2020;16(1):41.

Chandra Nirmalasari NP. Prevalensi dan Karakteristik IMS di Klinik Anggrek UPT Ubud II pada Bulan Januari - Desember 2016. E-Jurnal Med Udayana. 2018;7:169–175.

Batubara JRL. Adolescent Development. 2010;12(1):21–29.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/kedokteran.v7i1.26865

Flag Counter    Â