Hubungan Pengetahuan dKepatuhan Dokter Menggunakan Alat Pelindung Diri di Rumah Sakit Al Islam Bandung

Argy Rizky Akbar, Caecielia Caecielia, Cice Tresnasari

Abstract


 

Abstract.Hospital acquired infection according to the WHO is an infection that occurs in patients and health workers who occur in hospitals. Research from 1995 to 2008, prevalence of HAI in developing countries varied between 5.1% and 11.6%. Emergency departments have potential risk for transmitting HAI to patients or to health workers who care for patients. Research conducted by Caroline Quach stated that visits to the ED increased three times the risk of infection. The study was conducted at the Al Islam Bandung Hospital ED, consisting of 27 respondents. The research method is cross sectional analytic, by taking total sampling method, sampling using questionnaire. Data analysis using Chi-Square. The results of the study are presented in table form. Doctors with good knowledge and obedience (59.25%). In this study found a knowledge variable with a value of P> 0.05, which means there is no significant relationship between knowledge and compliance. Compliance with doctors using personal protective equipment is not influenced by knowledge.

Keywords: Compliance, nosocomial infection,  personal protective equipment

Abstrak.Hospital acquired infection menurut World Health Organization (WHO) adalah infeksi yang terjadi pada pasien dan petugas kesehatan yang terjadi di rumah sakit. Penelitian tahun 1995 sampai 2008, prevalensi HAI di negara berkembang bervariasi antara 5,1% dan 11,6%. Instalasi gawat darurat memiliki potensi risiko untuk transmisi HAI ke pasien atau ke petugas kesehatan yang merawat pasien. Penelitian yang dilakukan Caroline Quach menyatakan kunjungan ke IGD meningkatkan tiga kali lipat risiko infeksi. Penelitian dilakukan di IGD Rumah Sakit Al Islam Bandung, terdiri atas 27 responden. Metode penelitian yang digunakan adalah analitik Cross sectional, dengan cara pengambilan Total sampling cara pengambilan sampel menggunakan instrumen penelitian kuesioner. Analisis data menggunakan Chi-Square. Hasil penelitian disajikan dalam bentuk tabel. Dokter dengan pengetahuan baik dan patuh (59,25%). Pada penelitian ini ditemukan variabel pengetahuan dengan nilai P>0,05 yang berarti tidak terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan dan kepatuhan. Kepatuhan dokter menggunakan alat pelindung diri tidak dipengaruhi oleh pengetahuan.

Kata kunci: alat pelindung diri, infeksi nosokomial, kepatuhan

 

Keywords


alat pelindung diri, infeksi nosokomial, kepatuhan

Full Text:

PDF

References


Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 66 Tahun 2016 tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja Rumah Sakit. 2016;1–75. Available from: http://www.hukor.depkes.go.id/uploads/produk_hukum/PMK_No._66_ttg_Keselamatan_dan_Kesehatan_Kerja_Rumah_Sakit_.pdf

The Burden of Health Care-Associated Infection Worldwide A Summary. [cited 2018 Feb 9]; Available from: http://www.who.int/gpsc/country_work/summary_20100430_en.pdf

Ling ML, Apisarnthanarak A, Madriaga G. The Burden of Healthcare-Associated Infections in Southeast Asia: A Systematic Literature Review and Meta-analysis. Clin Infect Dis [Internet]. 2015 Jun 1 [cited 2018 Feb 9];60(11):1690–9. Available from: https://academic.oup.com/cid/article-lookup/doi/10.1093/cid/civ095

Parmeggiani C, Abbate R, Marinelli P, Angelillo IF. Healthcare workers and health care-associated infections: knowledge, attitudes, and behavior in emergency departments in Italy. BMC Infect Dis [Internet]. 2010 Dec 23 [cited 2018 Feb 9];10(1):35. Available from: http://bmcinfectdis.biomedcentral.com/articles/10.1186/1471-2334-10-35

Menteri Kesehatan Republik Indonesia. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 27 Tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Di Fasilitas Pelayanan Kesehatan. 2017;1–172.

Health Care-associated infection FACT SHEET. [cited 2018 Feb 9]; Available from: http://www.who.int/gpsc/country_work/gpsc_ccisc_fact_sheet_en.pdf

Japeri, Zairin Noor Helmi LM. Analisis pengaruh pengawasan, pengetahuan dan ketersediaan terhadap kepatuhan pemakaian alat pelindung diri. 2016;41–8.

Primanadini A, Yunanto A, Panghiyangani R, Studi P, Ilmu M, Masyarakat K, et al. Hubungan kepatuhan standar prosedur operasional dengan penggunaan alat pelindung diri. 2016;20–30.

Putri KDS, Denny YA. Analisis Faktor yang Berhubungan dengan Kepatuhan Menggunakan Alat Pelindung Diri. Indones J Occup Safety, Heal Environ. 2014;1(1):24–36.

Soekidjo Notoadmodjo. Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta; 2014. 20 p.

Wawan DM. Teori & Pengukuran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Manusia. Yogyakarta: Nuha Medika; 2010.

Apriluana G. Hubungan antara Usia, Jenis Kelamin, Lama Kerja, Pengetahuan, Sikap dan Ketersiediaan Alat Pelindung Diri dengan Penggunaan APD pada Tenaga Kesehatan. J Publ Kesehat Masy Indones. 2016;3(3):82–7.

Zahara RA dkk. Kepatuhan M engguna kan Alat Pelindung Diri (APD) Ditinjau dari Pengetahuan dan Peri laku pada Petugas Instalasi Pemeliharaan Sarana Dan Prasarana Rumah Sakit (IPSRS). J Ilmu Kesehat 2 [Internet]. 2017;2(ILMU KESEHATAN):15 3 – 158. Available from: https://media.neliti.com/media/publications/217416-kepatuhan-menggunakan-alat-pelindung-dir.pdf%0Ahttp://ejournal.stikesaisyah.ac.id/index.php/%0Ajika/




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/kedokteran.v0i0.15021

Flag Counter    Â