Pengaruh Penerapan Total Quality Management dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Manajerial

Putri Puspamurti, Epi Fitriah

Abstract


Abstract. The application of Total Quality Management and work motivation can improve managerial performance. The increasing of managerial performance will achieve the company's goals. The phenomenon that occurs in MSMEs shows that managerial performance is still not optimal due to a lack of motivation, many complaints from customers, and a lack of involvement from employees. This study aims to determine the application of total quality management, work motivation and managerial performance as well as to determine the effect of the application of total quality management on managerial performance and work motivation on managerial performance at MSMEs in Bandung City in the Cilaki area by using the verification method with a quantitative approach. The data collection technique used a questionnaire which was distributed to 30 MSMEs in Cilaki. Testing the hypothesis used in this study using multiple regression analysis. The results of hypothesis testing show that the application of total quality management, work motivation and managerial performance has been well implemented, while the application of TQM has an effect on managerial performance, and work motivation has an effect on managerial performance.

Keywords: Managerial Performance, Work Motivation, Implementation of Total Quality Management.

Abstrak. Penerapan Total Quality Management dan motivasi kerja dapat meningkatkan kinerja manajerial. Dengan meningkatnya kinerja manajerial perusahaan akan tercapai. Seperti yang terjadi pada UMKM membuktikan bahwa kinerja manajerial kurang maksimal karena terdapat kekurangan motivasi, banyaknya keluhan dari pelanggan, serta kurangnya keterliatan dari karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan total quality management, motivasi kerja dan kinerja manajerial serta mengetahui pengaruh penerapan total quality management pada kinerja manajerial dan motivasi kerja terhadap kinerja manajerial pada UMKM Kota Bandung di wilayah Cilaki dengan menggunakan metode verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. Adapun Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada 30 UMKM yang berada di Cilaki. Pengujian hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Hasi pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Penerapan total quality management, motivasi kerja dan kinerja manajerial sudah diterapkan dengan baik, sedangkan penerapan TQM berpengaruh terhadap kinerja manajerial, serta motivasi kerja berpengaruh terhadap kinerja manajerial.

Kata Kunci: Kinerja Manajerial, Motivasi Kerja, Penerapan Total Quality Management.

Keywords


Kinerja Manajerial, Motivasi Kerja, Penerapan Total Quality Management.

Full Text:

PDF

References


Kurniati, Anna. 2008. Pengaruh Partisipasi Anggaran, Motivasi dan Evaluasi terhadap Kinerja Manajerial (Studi Empiris pada RSUD Dr. Soebandi Kabupaten Jember). Skripsi Fakultas Ekonomi Universitas Jember.

Mahoney, T.A. et al. 1963. Development of Managerial Performance: A Research Approach. Cincinnati: South Western Publ. Co.

Muhibbin Syah. (2008). Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru, Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Rivai, Veithzal dan Ella Jauvani Sagala. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan, Rajawali Press, Jakarta.

Santoso, Singgih. 2007. Seri Solusi Bisnis Berbasis TI: Total Quality Management (TQM) dan Six Sigma. Jakarta: PT Elex Media Komputindo Kelompok Gramedia.

Sudaryanto dan Hanim,Anifatul. 2002. Evaluasi kesiapan UKM Menyongsong Pasar Bebas Asean (AFTA) : Analisis Perspektif dan Tinjauan Teoritis. Jurnal Ekonomi Akuntansi dan Manajemen, Vol 1 No 2, Desember 2002

Tjiptono, Fandy dan Anastasia Diana. 2003. Total Quality Management, Edisi Revisi, Andi, Yogyakarta

Triamelia, E. N. (2015). Pengaruh Penerapan Total Quality Management (TQM) Terhadap Kinerja Manajerial (Studi Pada Perusahaan Sepatu CV. Dheraya) (Doctoral dissertation, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Bandung (UNISBA)).

Widarsono, Agus. 2007. Pengaruh Kualitas Informasi Manajemen Terhadap Kinerja Manajerial (Survey pada perusahaan go-publik di Jawa Barat). Jurnal Akuntansi FE Unsil, Vol. 2, No. 2, 2007 ISSN : 1907 – 9958




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v7i1.25388

Flag Counter    Â