Pengaruh Human Capital dan Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Auditor

Sena Rismawati, Magnaz Magnaz, Edi Edi

Abstract


Abstract.The purpose of the study was to determine the effect of human capitaland leadership style on auditor performance. This research was conducted on internal auditors in Non-Financial State-Owned Enterprises in the city of Bandung with the number of respondents 40 auditors with descriptive methods verification with a survey approach. The analytical tool used is multiple regression analysis. The results of this study are, showing that human capitaland leadership styles have a significant positive effect on auditor performance. The findings in this study can be input for companies to be able to increase human capitaland implement a good leadership style. Suggestions for State-Owned Enterprises, should improve the quality of work higher, improve training and provide assistance to fellow auditors and build good communication with each other to produce good auditor performance. The next researcher is expected to be able to develop research by adding other variables not discussed in this study, and further researchers should expand the object of research, data sources and use other factors in measuring human capital and leadership style.

Keywords: iHumanicapital, iLeadershipiStyle, iAuditoriPerformance


Abstrak.Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh human capitaldan gaya kepemimpinan terhadap kinerja auditor. Penelitian ini dilakukan pada auditor internal di Badan Usaha Milik Negara Non Keuangan di Kota Bandung dengan jumlah responden 40 auditor dengan metode deskriptif verifikatif dengan pendekatan survey. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa human capitaldan gaya kepemimpinan memiliki pengaruh positif signifikan terhadap kinerja auditor. Temuan dalam penelitian ini dapat menjadi masukan bagi perusahaan untuk dapat meningkatkan human capitaldan menerapkan gaya kepemimpinan yang baik. Saran bagi Badan Usaha Milik Negara, sebaiknya meningkatkan kualitas kerja yang lebih tinggi, meningkatkan pelatihan dan memberikan perngarahan sesama auditor dan saling membangun komunikasi yang baik agar menghasilkan kinerja auditor yang baik. peneliti selanjutnya di harapkan untuk dapat mengembangkan penelitian dengan menambahkan variabel-variabel lain yang tidak di bahas dalam penelitian ini, dan peneliti selanjutnya sebaiknya memperluas objek penelitian, sumber data dan menggunakan faktor lain dalam mengukur human capitaldan gaya kepemimpinan. 

Kata Kunci:  Human capital,  Gaya Kepemimpinan, Kinerja Auditor



Keywords


Human capital, Gaya Kepemimpinan, Kinerja Auditor

Full Text:

PDF

References


Anggraeny, Renica, 2004. Pengaruh Human Capital Terhadap Kinerja Auditor. Jurnal Manajemen dan Bisnis Sriwijaya Vol.10 No.19 Juni 2012

Arens, A. Alvin, Elder, J Rendel dan Beasly, S Mark. 2012. Auditing and Assurance Service An Integrated Approach, Jakarta. Erlangga

____________________________________________. 2017. Auditing and Assurance Service An Integrated Approach, Jakarta. Erlangga

Baron, Angel & Michael Armstrong. 2003. Human capital Management: konsep dan implmentasi. United Kingdom: Kogan Page

Bass, B.M. & Avolio, B.J. 1994. Improving Organizational Effectiveness: T hrough Transformational Leadership. London: Sagc Publications, Inc.

Cheng, Yu-Shu, Yi-Pei Liu, and Chu-Yang Chien. 2009. The Association Between Auditor Quality and Human capital. Managerial Auditing Journal, Vol.24, No.6, pp.523-541

Dharma, Agus. 2004. Manajemen Prestasi Kerja, Jakarta: Rajawali Press.

Fitrah,Muh & Luthfiyah, 2017, Metodologi Penelitian: penelitian kualitatif, tindakan kelas dan studi kasus. Jakarta: Rajagrafindo Persada

Gaol, Chr. Jimmy L. 2014. A to Z Human capital; manajemen sumber daya manusia: konsep, teori dan pengembangan danlam konteks organisasi publik dan bisnis. Jakarta: Grasindo

Ghozali, Imam, 2006. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Universitas Diponegoro

Luthans, Fred. 2006. Perilaku Organisasi, Edisi Kesepuluh. Yogyakarta. Penerbit Andi.

Mangkunegara, A.A Anwar Prabu. 2005. Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya

Mayo, 2000 The Role of Employee Development in The Growth of Intellectual Capital, Personal Review, MCB University Vol. 29, No. 4.

Mulyadi, Kanaka Puradiredja, 1998, Auditing, Edisi ke-5, Jakarta, Salemba Empat

Nuraini, Listiya, 2016. Pengaruh Independensi, Gaya Kepemimpinan, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Auditor.

Northouse, Peter G, 2013. Kepemimpinan teori dan praktik edisi keenam. Jakarta Utara: Indeks

Nurhayati, Nunung & Diamonalisa. 2018 Statistik Penelitian dengan SPSS. Universitas Islam Bandung.

Ongkorahardjo, Martina Dwi Puji Astri, 2008. Analisis Pengaruh Human Capital Terhadap Kinerja Perusahaan. (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Indonesia.

Pradita, Silvya A. 2010, Pengaruh Human Capital Terhadap Kinerja Auditor Pada Akuntan Publik Di Semarang. Jurnal manajemen.

Reza, Dyan Yaniartha, 2010, Pengaruh Independensi, Gaya Kepimimpinan terhadap Kinerja Auditor. E-jurnal Akutansi Unvertistas Udayana. Vol 92-109

Ristio, 2014, Pengaruh Akuntabilitas dan Kompetensi Auditor terhadap Kualitas Kinerja Auditor (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Semarang). Jurnal Akuntansi dan Keuangan.

Rivai, Prof. Dr. Veithzal, 2005. Manajemen sumber daya manusia untuk perusahaan. Jakarta: Rajawali Pers

Robins, Stephen P, 2015 Perilaku Organisasi Organizational Behavior. Jakarta: Selemba Empat

_______________2008. Perilaku Organisasi, Edisi Keduabelas, Jilid 1 dan 2. Jakarta. Salemba Empat .

Safitri, Devi. 2014 Pengaruh Independensi Auditor Dan Gaya Kepmimpinan Terhadap Kinerja Auditor Dengan Komitmen Organisasai Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis, Vol 11, No.2

Sekaran, Uma. 2006. Metodologi Penelitian untuk Bisnis Buku 2 Edisi 4. Jakarta: Salemba Empat.

Setiawan, rudy. 2018, Metode Penelitian Teknologi Informasi. Malang: Cv seribu bintang.

Setyawan, Fajar Hananto. 2007. Analisis Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Perusahaan Rokok Gama Di Karanganyar. Jawa Timur. Jurnal organisasi dan manajemen. Vol 6, No.1

Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif. Bandung:.Alfabeta.

________. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

________. 2014. Statistika Untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta.

________. 2016.Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.

Supriatna,Nono, 2014. Pengaruh Human capital Terhadap Kinerja Auditor Pada Kantor Akuntan Publik. Jurnal Riset Akutansi Keuangan Vol.2, No 1

Tampubolon, Biatna Dulbert 2007. Analisis Faktor Gaya Kepemimpinan Dan Faktor Etos Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Organisasi Yang Telah Menerapkan SNI 19-9001-2001. Jurnal Standardisasi. No 9. Hal: 106-115.

Totanan, C., 2004. Peranan Intellectual Capital dalam Penciptaan Nilai untuk Keunggulan Bersaing, Jurnal, No. 1, Tahun XXXIII, Januari: 27-31.

Trisnaningsih, S., 2003.Pengaruh Komitmen terhdap Kepuasan Kerja Auditor : Motivasi sebagai V ariabel Intervening. Jurnal Riset Akuntansi Indonesia, Vol. 6.

Yukl, Gary. 2010. Kepemimpinan dalam Organisasi, Edisi Kelima. Jakarta. PT. Indeks.

________. 2013. Leadership In Organizations. Jakarta. Penerbit: Pearson




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.19006

Flag Counter    Â