Pengaruh Independensi dan Perilaku Disfungsional Auditor terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris pada 13 Kantor Akuntan Publik di Kota Bandung) Effect of Independence and Behavior of Dysfunctional Auditors on Audit Quality (Empirical Study in 13 Public Accounting Firms in the City of Bandung)

Tityan Sukma Dewi, Edi Sukarmanto, Pupung Purnamasari Purnamasari

Abstract


Abstract. This study aims to examine the effect of independence and the effect of auditor's dysfunctional behavior on audit quality in 13 Public Accountant Offices in Bandung City. In this study using a verification method with a quantitative approach. The data sources used in this study are primary data sources, using data collection techniques in the form of questionnaires. Questionnaires were given to senior auditors, and auditors who had worked for more than 2 years at the Public Accountant Office in the City of Bandung. The sampling technique in this study is a non-probability sampling with a type of convinance sampling. In testing the set of hypotheses tested using multiple linear regression analysis. Based on the results of the tests conducted, the results of the study show that: 1) Independence has a significant effect on audit quality 2) Dysfunctional behavior does not significantly influence audit quality. The suggestion from this research is that the Public Accountant Office improves quality control to detect failures in carrying out audit procedures. For further research, it is recommended to replace other independent variables that might have a relationship with audit quality. And add direct interviews to avoid the possibility of respondents' answers that are not objective.

Keywords: Independence, Dysfunctional Behavior, Audit Quality

 

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh independensi dan pengaruh perilaku disfungsional auditor terhadap kualitas audit pada 13 Kantor Akuntan Publik di Kota Bandung. Dalam penelitian ini menggunakan metode verifikatif dengan pendekatan kuantitaf. Sumber data yang digunakan dalam penelitian yaitu sumber data primer, dengan menggunakan teknik pengumpulan data adalah kuesioner. Kuesioner yang diberikan kepada auditor senior, dan audior yang telah bekerja lebih dari 2 tahun di Kantor Akuntan Publik di Kota Bandung. Teknik penentuan sampel dalam penelitian ini yaitu non-probability sampling dengan jenis convinance sampling. Dalam melakukan pengujian hipotesis yang ditetapkan diuji dengan menggunakan analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan, hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) Independensi berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit 2) Perilaku disfungsional tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit. Saran dari penelitian ini sebaiknya Kantor Akuntan Publik meningkatkan kontrol kualitas untuk mendeteksi kegagalan dalam melaksanakan prosedur audit. Bagi penelitian selanjutnya disarankan untuk mengganti variabel independen lain yang mungkin memiliki hubungan dengan kualitas audit. Serta ditambahkan wawancara langsung untuk menghindari kemungkinan jawaban responden yang tidak objektif.

Kata Kunci: Independensi, Perilaku Disfungsional, Kualitas Audit


Keywords


Independensi, Perilaku Disfungsional, Kualitas Audit

Full Text:

PDF

References


Alderman, W. C. & Deitirick, J. W. 1982. “Auditor’s Perceptions of Time Budget Pressures and Premature Sign-Offs: A Replication and Extension. Auditing: A Journal of Practice & Theory.â€

Arens, Alvin A., Beasley, Mark S ., & Randal, J. Elder. Alih Bahasa oleh Amir A. Jusuf.2012. Jasa Audit dan Assurance Pendekatan Terintegrasi, Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Coram, Paul, Ng, Juliana dan R.Woodliff David. 2004. “The Effect of Risk of Misstatement on the Propensity to Commit Reduced Audit Quality Act Under Time Budget Pressure†dalam Auditing: A Journal of Practice & Theory. 23(2), pp. 159-167.

Donelly, D. P., Quirin, J. J. & D O’Bryan. 2003. “Auditor Acceptance of Dysfunctional Audit Behavior: An Explanatory Model Using Auditiomsâ€. Washington D.C: The Instituate of Management Science.

Hansen dan Mowen. (2005). Management Accounting Buku 2 Edisi ke 7. Jakarta: Salemba Empat.

Junaidi. & Nurdiono. 2016. Kualitas Audit: Perspektif Opini Going Concern.Yogyakarta: Andi.

Kelley, T. & L Margheim. 1990. “The Impact od Time Budget Presure, Personality, and Leadership Variables on Dysfucntional Audit Behavior. Auditing: A journal of Practice & Theory.â€

Lestari, A. P. 2010. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Perilaku Auditor dalam Penghentian Premature Prosedur Audit, Skripsi. Semarang†Universitas Diponegoro Semarang

Lightner, S. M., Adams, S. J., & K. M Lightner. 1982. “The Influence of Situational, Ethical, and Expectancy Theory Variables on Accountants’ Underreporting Behavior. Auditing: A Journal of Practice & Theoryâ€.

Mulyadi. 2002. Auditing, Buku Dua, Edisi ke Enam: Jakarta. Salemba Empat.

Mulyadi, 2013, Auditing. Buku 1 . Jakarta: Salemba Empat..

Otley, D. T., & Pierce, B, J. 1996. â€Auditor Time Budget pressure: consequence and Antecendents. Accounting. Auditing & Accountability Journal, 31-58.â€

Raghunatan. B. 1991. “Premature Signing-off Audit Procedure: an Analysis†dalam Accounting Horizons. pp. 71-79.

Supriyatno, Yoyok, Edi., Sukarmando & Mey, Maemunah.2016. “Pengaruh Independensi dan Pengalaman terhadap Kualitas Audit.†dalam Prosiding Akuntansi, Vpl. 3 No 2.

Tuanakotta, Theodorus. M. 2011. Berpikir Kritis dalam Auditoring. Jakarta: Salemba Empat.

Widagdo, Ridwan. 2002. “Analisis Pengaruh Atribut-atribut Kulitas Audit terhadap kepuasn Klien†dalam jurnal dan Prosding SNA

Wiratama, William, Jefferson.Budiartha, Ketut. 2015. Pengaruh Independensi, Pengalaman Kerja, Due Professional Care dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit. E-jurnal Akuntansi Universitas Udayana 10.1: 91-106.




DOI: http://dx.doi.org/10.29313/.v0i0.14972

Flag Counter    Â